AIDIL AUDRIA. ANALISIS SEMIOTIKA REPRESENTASI BUDAYA JEPANG DALAM FILM ANIME BARAKAMON. Banda Aceh : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Syiah Kuala, 2019

Abstrak

Abstrak penelitian ini berjudul analisis semiotika representasi budaya jepang dalam film anime barakamon. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui representasi makna budaya jepang yang terdapat pada film anime barakamon. film anime ini menggambarkan tentang kebiasaan masyarakat jepang terutama pada musim panas. barakamon (2014) merupakan anime yang bergenre comedy dan slice of life (kehidupan sehari-hari). film anime barakamon menceritakan kisah seorang seniman kaligrafer kanji yang harus tinggal di sebuah desa, karena memukul seorang direktur kesenian. selama di desa dia harus bisa beradaptasi dan membiasakan diri pada kebiasaan-kebiasaan di desa tersebut. penelitian ini menggunakan teori roland barthers dengan konsep representasi budaya. metode yang digunakan yaitu kualitatif deskriptif. pengumpulan data menggunakan dokumentasi berupa video, buku-buku, internet, dan lain sebagainya. teknik analisis pada penelitian ini menggunakan signifikasi

Baca Juga : REPRESENTASI PESAN MORAL ISLAM DALAM FILM HIJRAH CINTA (Marhamah, 2016) ,

Baca Juga : REPRESENTASI NILAI-NILAI SEPARATIS DALAM FILM (ANALISIS SEMIOTIKA PADA FILM THE HUNGER GAMES MOCKINGJAY) (Zoelyanis, 2018) ,

ua tahap yang dikemukakan oleh roland barthers yaitu denotasi, konotasi, dan mitos. denotasi merupakan tanda yang tampak pada suatu objek. makna konotasi adalah makna yang menjelaskan arti dari suatu tanda yang tampak pada makna denotasi tersebut. sedangkan mitos merupakan makna yang timbul dari makna konotasi atau makna yang berkaitan dengan kebudayaan dan kepercayaan masyarakat untuk mendukung penjelasan dari makna konotasi. hasil penelitian menunjukkan 9 scene dalam 12 episode yang mengandung budaya jepang yaitu pada scene 15 episode 1, scene 19 episode 3, scene 9 episode 4, scene 2 episode 6, scene 5 episode 6, scene 2 episode 7, scene 6 episode 8, scene 9 episode 9, scene 9 episode 10. makna denotasi pada film ini merupakan apa yang tampak pada kisah tokoh utama dalam film ini. makna konotasinya berupa penjelasan dari makna denotasi. mitos pada film ini berupa kebudayaan yang yang dipengaruhi oleh kepercayaan agama. kata kunci : representasi, budaya jepang, film, anime, semiotika, roland

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : snaketheboa@yahoo.co.id atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

REPRESENTASI KONFLIK ACEH MELALUI FILM DOKUMENTER (ANALISIS SEMIOTIKA PADA FILM DOKUMENTER JALAN PEDANG RI DAN GAM) (Mulia Rahmat, 2017) ,

REPRESENTASI TAYANGAN KEKERASAN PADA FILM KILLERS (ANALISIS SEMIOTIKA ROLAND BARTHES) (dara phonna, 2016) ,

ANALISIS SEMIOTIKA REPRESENTASI FEMINISME DALAM FILM “JOY” (Raja Taris Rifky N, 2018) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi