Andriani. PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN MATEMATIS DAN MOTIVASI SISWA SMP MELALUI MODEL MISSOURI MATHEMATICS PROJECT (MMP) DENGAN MENGGUNAKAN GAME MATEMATIKA ONLINE. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2019

Abstrak

Abstrak andriani (2015). peningkatan kemampuan pemahaman matematis dan motivasi siswa smp melalui model missouri mathematics project (mmp) dengan menggunakan game matematika online. kemampuan pemahaman matematis merupakan salah satu kemampuan yang harus dimiliki siswa dalam proses belajar matematika. dengan kemampuan pemahaman matematis, siswa dapat mengidentifikasi dan menyelesaikan masalah dalam matematika sehingga akan menjadikan siswa mampu menguasai matematika dengan baik. disamping kemampuan pemahaman matematis, ada faktor lain yang menyebabkan kurang berhasilnya siswa dalam pembelajaran matematika, yaitu kurangnya motivasi dalam pembelajaran. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) perbedaan peningkatan kemampuan pemahaman matematis siswa yang memperoleh pembelajaran melalui model mmp dengan menggunakan game matematika online dan siswa yang memperoleh pembelajaran secara konvensional; (2) perbedaan peningkatan motivasi siswa yang memperoleh pembelajaran melalui

Baca Juga : PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN MATEMATIS DAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA MELALUI PENERAPAN MODEL DISCOVERY LEARNING BERBANTUAN MACROMEDIA FLASH 8 (Ulfanuriza, 2018) ,

Baca Juga : PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN MODEL MISSOURI MATHEMATICS PROJECT (MMP) BERBANTUAN SOFTWARE GEOGEBRA UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA (NURUL AUFA, 2017) ,

el mmp dengan menggunakan game matematika online dan siswa yang memperoleh pembelajaran secara konvensional; (3) interaksi antara model pembelajaran dengan level siswa terhadap peningkatan kemampuan pemahaman matematis siswa; (4) interaksi antara model pembelajaran dengan level siswa terhadap peningkatan motivasi siswa. penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode quasi eksperimen. populasi adalah seluruh siswa kelas vii smp negeri arun lhokseumawe yang terdiri atas lima kelas. sebagai sampel terpilih kelas viic sebagai kelas eksperimen dan kelas viib sebagai kelas kontrol..instrumen penelitian adalah tes berbentuk soal uraian, angket motivasi dan lembar observasi. analisis data dilakukan terhadap rataan n-gain ternormalisasi dengan menggunakan uji-t dan uji anava. hasil analisis menunjukkan bahwa: (1) peningkatan kemampuan pemahaman matematis siswa yang memperoleh pembelajaran melalui model mmp dengan menggunakan game matematika online lebih baik daripada siswa yang memperoleh pembelajaran secara konvensional; (2) peningkatan motivasi siswa yang memperoleh pembelajaran melalui model mmp dengan menggunakan game matematika online lebih baik daripada siswa yang memperoleh pembelajaran secara konvensional; (3) tidak terdapat interaksi antara model pembelajaran dengan level siswa terhadap peningkatan kemampuan pemahaman matematis siswa; (4) tidak terdapat interaksi antara model pembelajaran dengan level siswa terhadap peningkatan motivasi siswa. kata kunci: model missouri mathematics project (mmp), game matematika online, kemampuan pemahaman matematis, dan motivasi

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

MENINGKATKAN PEMAHAMAN MATEMATIS DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PROBLEM BASED LEARNING DI SMP NEGERI 3 SIGLI (CUT SEPTIYA PUTRI, 2020) ,

KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS DITINJAU DARI KETERLIBATAN SISWA (STUDENT ENGAGEMENT) MELALUI PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION (LISA RAMADHANI, 2019) ,

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN DAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA MADRASAH ALIYAH MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW (Rahmat, 2016) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi