Sri Lestari. PEMBUATAN GRAFIK PADA MOTIF SARAK OPAT DENGAN KOORDINAT KUTUB. Banda Aceh : Fakultas MIPA Universitas Syiah Kuala, 2019

Abstrak

Abstrak gayo merupakan salah satu suku bangsa di provinsi aceh. kerawang gayo menjadi trend etnik paling diminati sekarang dan telah banyak menarik wisatawan baik lokal, luar daerah, dan mancanegara. salah satu motifnya yaitu sarak opat yang artinya empat tempat/kedudukan pemimpin dalam pemerintahan adat gayo. sejauh ini, belum ada pembuatan visualisasi dari kerawang gayo dengan berbagai macam motif-motif yang menghiasi di setiap seni ukir dan bordiran yang dibentuk. sehingga penelitian ini menjadi daya tarik dalam pembuatannya. penelitian ini digunakan untuk meggambar motif sarak opat dengan sistem koordinat kutub menggunakan software maple. metode konsep dalam pembuatan grafik pada motif sarak opat ini menggunakan konsep penggabungan beberapa grafik yang menjadikan suatu gambar terlihat kemiripannya sesuai yang diinginkan. manfaat penelitian ini adalah menghasilkan model pengembangan grafik persamaan kutub dari motif sarak opat, agar masyarakat lebih mengenal unsur

Baca Juga : STUDI PEMBUATAN GRAFIK BENTUK - BENTUK ARTISTIK DENGAN KOORDINAT KUTUB (wenny herliana, 2016) ,

Baca Juga : STUDI ANALISA PEMBUATAN MOTIF ACEH BUNGONG PUTA TALOE DENGAN PERSAMAAN GRAFIK KARTESIUS (Hayatul Maghfura, 2019) ,

ya dan matematika pada kerawang gayo. hasil dari penelitian ini yaitu motif sarak opat dibentuk dari persamaan garis dan lingkaran, sedangkan modifikasinya dibentuk dari persamaan garis, lingkaran dan mawar. kesimetrian yang merupakan pola dasar dari motif sarak opat ini mencerminkan suatu unsur etnomatematika yang terdapat dalam masyarakat gayo. kata kunci: motif sarak opat, koordinat kutub, software

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : lestarisri830@yahoo.co.id atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PELESTARIAN UPACARA ADAT EJER MARA DI KAMPUNG BALE REDELONG KECAMATAN BUKIT KABUPATEN BENER MERIAH (ANDI FITRA, 2019) ,

MOTIF RAGAM HIAS PADA UMAH PITU RUANG DI DESA KEMILI KABUPATEN ACEH TENGAH (Anisha Riyana, 2014) ,

PROSES PEMBUATAN KENDI DI DATARAN TINGGI GAYO KABUPATEN ACEH TENGAH (HIKMA APISA, 2015) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi