Feby Fema Amzani Nasution. ISOLASI SALMONELLA SP PADA AIR TEMPAT PEMELIHARAAN KURA-KURA AMBON (CUORA AMBOINENSIS). Banda Aceh : Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Syiah Kuala, 2019

Abstrak

Isolasi salmonella sp pada air tempat pemeliharaan kura-kura ambon (cuora amboinensis) abstrak penelitian ini bertujuan untuk mengisolasi bakteri salmonella sp pada air tempat pemeliharaan kura-kura ambon (cuora amboinensis). sampel penelitian ini menggunakan air yang berasal dari sumber air yang akan dimasukan ke tempat pemeliharan dan air dari tempat pemeliharaan kura -kura ambon (cuora amboinensis) yang diambil dari enam tempat pemeliharan. penelitian ini menggunakan metode carter. 1 ml air dari masing-masing sumber diambil dengan pipet steril dan diinokulasikan pada media selenite cystine broth (scb). apabila warna selenite cystine broth (scb) menjadi orange setelah diinkubasi pada suhu 37°c selama 24 jam maka akan dilanjutkan dengan penanaman p ada media salmonella-shigella agar (ssa). koloni yang tumbuh pada media salmonella- shigella agar (ssa) diamati morfologi koloninya secara makroskopis. untuk pengamatan secara mikroskopis maka dilakukan

Baca Juga : DETEKSI SALMONELLA SP PADA SALURAN PENCERNAAN KURA-KURA AMBON (CUORA AMBOINENSIS) (KARUNITA DEWI, 2019) ,

Baca Juga : ISOLASI DAN IDENTIFIKASI SALMONELLA SP. PADA KLOAKA KURA-KURA AMBON (CUORA AMBOINENSIS) (FIA RAHMATUL KHAIR, 2020) ,

ewarnaan gram. hasil penelitian ini menunjukan bahwa dari keenam sampel air tempat pemeliharaan kura-kura ambon (cuora amboinensis) yang diteliti positif terdapat bakteri salmonella sp. berdasarkan penelitian ini dapat disimpulkan bahwa salmonella sp dapat diisolasi pada air tempat pemeliharaan kura-kura ambon (cuora amboinensis). kata kunci : reptil, kura-kura ambon (cuora amboinensis), salmonella

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : febyfemaamzaninst@gmail.com atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

UNSUR SEJARAH DAN BUDAYA DALAM NOVEL KURA-KURA BERJANGGUT KARYA AZHARI AIYUB (SUCI TRIMAFIKA, 2019) ,

ISOLASI BAKTERI SALMONELLA SP DARI FESES SAPI ACEH DI PUSAT PEMBIBITAN, ACEH BESAR (CUT IUSMA MUZADIN, 2018) ,

ISOLASI DAN IDENTIFIKASI BAKTERI SALMONELLA SP. PADA USUS AYAM KAMPUNG (BURAS) DI DESA LAMPUJA KECAMATAN DARUSSALAM KABUPATEN ACEH BESAR (Mukhtaruddin, 2018) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi