NURZAHRIANA. PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE 7E DIPADU MIND MAPPING TERHADAP MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR PADA MATERI SISTEM EKSKRESI MANUSIA DI MADRASAH ALIYAH NEGERI KABUPATEN PIDIE. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2019

Abstrak

Abstrak penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh model pembelajaran learning cycle 7e dipadu mind mapping terhadap motivasi dan hasil belajar peserta didik pada materi sistem ekskresi manusia di madrasah aliyah negeri (man) kabupaten pidie. penelitian ini dilakukan pada bulan januari sampai dengan bulan februari 2018 tahun ajaran 2017/2018 di man kabupaten pidie. penelitian ini merupakan penelitian true eksperiment dengan bentuk pretest- posttest control group design. teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. keseluruhan sampel di man kabupaten pidie dalam penelitian ini berjumlah 215 peserta didik. man 1 kabupaten pidie di kecamatan kota sigli berjumlah 73 peserta didik, man 2 kecamatan mutiara timur berjumlah 72 peserta didik dan man 4 kabupaten pidie di kecamatan kota bakti dengan 70 peserta didik. instrumen yang digunakan dalam penelitian ini berupa angket motivasi untuk melihat motivasi belajar peserta didik dan tes untuk

Baca Juga : PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING DIPADU MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP HASIL BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATERI SISTEM EKSKRESI DI MADRASAH ALIYAH KOTA BANDA ACEH (FAZRINA, 2017) ,

Baca Juga : PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING DENGAN MIND MAPPING PADA MATERI HIMPUNAN DI KELAS VII SMP NEGERI 16 BANDA ACEH (ULFA MEIRIDA, 2018) ,

elihat hasil belajar peserta didik. analisis data menggunakan uji independent sample t-test dengan bantuan spss 16.0 for windows pada taraf signifikan 0,05. hasil penelitian menunjukkan bahwa motivasi belajar siswa berada pada kategori sangat baik. hasil uji -t motivasi belajar diperoleh man 1 kabupaten pidie diperoleh t hit 1,479 sedangkan t tab 2,048, kemudian di man 2 diperoleh t hit 1,925 sedangka n t tab 2,048, dan man 4 diperoleh t hit 1,170 sedangkan t tab 2,048. untuk hasil belajar siswa diperoleh man 1 yaitu, t hit 1,328 sedangkan t tab 2,048, man 2 yaitu, t hit 1,723 sedangkan t tab 2,048 dan man 4 yaitu, t hit 4,654 sedangkan t tab 2,048. berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran learning cycle 7e dipadu mind mapping berpengaruh secara siqnifikan terhadap motivasi dan hasil belajar peserta didik pada materi sistem ekskresi manusia di man kabupaten pidie. kata kunci: model pembelajaran learning cycle 7e, mind mapping, kabupaten

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : nZariana@mhs.unsyiah.ac.id atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PENGARUH PENERAPAN MODEL PROBLEM POSING DAN PROBLEM SOLVING TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI SISTEM EKSKRESI MANUSIA KELAS VIII NEGERI 18 BANDA ACEH (Shelly Muslima, 2016) ,

THE IMPLEMENTATION OF MIND MAPPING TO IMPROVE STUDENTS’ ABILITY IN WRITING DESCRIPTIVE TEXT (A CLASSROOM ACTION RESEARCH AT GRADE VIII, SEMESTER 1,SMP NEGERI 3 LAWE SIGALAGALA IN ACEH TENGGARA) (RUSYDI, 2014) ,

PEMAHAMAN SISWA PADA MATERI BENTUK ALJABAR MELALUI MODEL DISCOVERY LEARNING DENGAN MIND MAPPING DI KELAS VII SMP N 10 BANDA ACEH (Muliana, 2020) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi