HELMIZA FAHMI. MEKANISME PEMUNGUTAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 22 ATAS PENGADAAN BARANG MELALUI DANA APBA TAHUN 2016 PADA CV. INTAT BEURATA BA NDA ACEH. Banda Aceh : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Syiah Kuala, 2019

Abstrak

Ringkasan perusahaan cv. intat beurata dalam menjalankan usahanya bergerak di bidang pengadaan barang dan jasa yaitu contractor, leveransir dan percetakan dan penjualan atk. cv. intat beurata berkantor di jln. tgk. h. daud beureueh no. 92 jambo tape banda aceh. pelaksanaan praktek kerja lapangan yang dilaksanakan pada cv. intat beurata dalam satu periode yaitu 2 bulan dimulai dari tanggal 23 oktober dan berakhir pada tanggal 23 desember 2017. penulisan laporan kerja praktek ini bertujuan untuk mengetahui prosedur pemungutan dan pelaporan pph pasal 22 atas penggadaan barang pada cv. intat beurata. metode yang digunakan dalam memperoleh data yang diperlukan untuk mendukung penyusunan laporan kerja praktek (lkp) ialah dengan menggunakan metode penelitian kepustakaan dan penelitian lapangan. (2) perhitungan pajak penghasilan pasal 22 pada cv. intat beurata dilakukan dengan mengalikan tarif yang ditentukan berdasarkan uu nomor 36 tahun 2008, tarifnya sebesar 1.5% harga pembelian (tidak

Baca Juga : PROSEDUR PERHITUNGAN DAN PEMBAYARAN PPH PASAL 22 DAN INFAQ ATAS PEMBIAYAAN DARI DANA APBA PADA CV. INTAT BEURATA BANDA ACEH (RIZKAN WAN KARYA, 2017) ,

Baca Juga : PROSEDUR PERHITUNGAN DAN PELAPORAN PPN ATAS PENGADAAN BARANG YANG DI DANAI DARI DANA OTSUS ACEH PADA CV. INTAT BEURATA BANDA ACEH (RAHMAT FAJAR, 2019) ,

termasuk ppn). (3) penyetoran pph pasal 22 menggunakan formulir surat setoran elektronik (sse) sebagai bukti penyetoran pajak atas distributor buku. surat setoran elektronik (sse) diisi dengan identitas rekanan yaitu npwp, nama, alamat dan jenis setoran, masa pajak, tahun pajak dan jumlah setor. kemudian pihak bank mengeluarkan bukti penerimaan negara (bpn) maka bukti pembayaran selesai. (4) cv. intat beurata melakukan pelaporan pajak dalam bentuk spt masa normal dan dilengkapi dengan lampiran seperti nomor transaksi penerimaan negara (ntpn) yang terdapat dalam bukti penerimaan negara (bpn) yang diterbitkan oleh pt. bank bukopin.

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : Helmiza.fahmi@yahoo.id atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PROSEDUR PERHITUNGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN TAHUNAN (PPH PASAL 29) PADA CV. INTAT BEURATA BANDA ACEH (FERRI ZALDY ZA, 2019) ,

PROSEDUR PERHITUNGAN DAN PELAPORAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI ATAS KEGIATAN MEMBANGUN SENDIRI (KMS) TERHADAP PERUMAHAN PADA CV. INTAT BEURATA BANDA ACEH (YUNANDA DEAN PRATAMA, 2017) ,

MEKANISME PENGENAAN PAJAK PENGHASILAN (PPH) PASAL 22 ATAS PENGADAAN BARANG OPERASIONAL PADA PT. ANGKASA PURA II (PERSERO) BANDARA INTERNASIONAL KANTOR CABANG SULATAN ISKANDAR MUDA (NOVIA RISKYANI, 2017) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi