Neza Puspita. EFEKTIVITAS MINYAK CENGKEH UNTUK MENGENDALIKAN PATOGEN TERBAWA BENIH SECARA IN VITRO DAN IN VIVO PADA BENIH TOMAT (LYCOPERSICUM ESCULENTUM). Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perlakuan konsentrasi minyak cengkeh untuk mengendalikan patogen terbawa benih pada benih tomat secara in vitro dan in vivo. penelitian ini dilaksanakan pada bulan agustus sampai dengan november 2017 di laboratorium ilmu dan teknologi benih fakultas pertanian universitas syiah kuala. penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap (ral) pola faktorial yang terdiri dari dua faktor. faktor yang petama yaitu konsentrasi minyak cengkeh (c) yang terdiri atas 6 taraf yaitu 0,000%, 0,010%, 0,015%, 0,020%, 0,025%, 0,030%. faktor kedua adalah jenis patogen (p) yang terdiri dari 2 taraf yaitu fusarium oxysporum dan pythium sp. dengan demikian terdapat 12 kombinasi perlakuan dengan 3 kali ulangan, sehingga didapatkan 36 satuan percobaan. adapun parameter in vitro yang diamati adalah diameter koloni dan daya hambat patogen lalu parameter in vivo yang diamati adalah pre emergence damping off, post emergence damping off, keparahan penyakit dan

Baca Juga : DAYA HAMBAT FUNGISIDA NABATI TERHADAP PERTUMBUHAN KOLONI PATOGEN SECARA IN VITRODAN VIABILITAS BENIH CABAI MERAH (CAPSICUM ANNUUM L.) (Nurul Azmi, 2015) ,

Baca Juga : : EFEKTIVITAS RIZOBAKTERI KANDIDAT AGENS BIOKONTROL TERHADAP DAYA HAMBAT PERTUMBUHAN KOLONI PHYTHIUM SP SERTA PENGARUHNYA TERHADAP VIABILITAS DAN VIGOR DUA VARIETAS BENIH TOMAT (LYCOPERSICUM ESCULENTUM MILL.) (Annisa Humaira, 2017) ,

ggi tanaman tomat. hasil penelitian menujukkan konsentrasi minyak cengkeh perpengaruh terhadap diameter koloni, daya hambat patogen, pre emergence damping off, post emergence damping off, keparahan penyakit dan tinggi tanaman tomat. perbedaan jenis patogen yang digunakan berpengaruh terhadap diameter koloni, daya hambat patogen, keparahan penyakit dan tinggi tanaman, namun tidak berpengaruh nyata terhadap persentase pre emergence damping off dan persentase post emergence damping off. konsentrasi minyak cengkeh yang terbaik untuk mengendalikan patogen terbawa benih baik secara in vitro maupun in vivo adalah 0,020%. jenis patogen yang lebih dapat dikendalikan secara in vitro adalah f. oxysporum dan jenis patogen yang lebih dapat dikendalikan secara in vivo adalah phytium sp. kata kunci: benih tomat, minyak cengkeh, fusarium oxysporum dan pythium

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : nezapuspita@yahoo.co.id atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

EKSPLORASI DAN UJI KEMAMPUAN RIZOBAKTERI SEBAGAI KANDIDAT AGENS BIOKONTROL DALAM MENGHAMBAT PATOGEN FUSARIUM OXYSPORUM DAN PHYTIUM SP. TERBAWA BENIH TOMAT (LYCOPERSICUM ESCULENTUM MILL) SECARA IN VITRO (Tia Royanti, 2017) ,

PERLAKUAN BENIH MENGGUNAKAN FUNGISIDA NABATI TERHADAP PENGENDALIAN BEBERAPA PATOGEN SECARA IN VITRO DAN PENGARUHNYA TERHADAP PERKECAMBAHAN BENIH TOMAT (SOLANUM LYCOPERSICUM L.) (Haritsa Adli Putri, 2017) ,

DAYA HAMBAT MINYAK SERAI WANGI (ANDROPOGON NARDUS L.) TERHADAP PATOGEN TERBAWA BENIH SECARA IN VITRO DAN PENGARUHNYA TERHADAP VIABILITAS DAN VIGOR BENIH TERUNG (SOLANUM MELONGENA L.) (Aldina Cahaya, 2017) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi