Indah Cahaya Lestari. PENGEMBANGAN APLIKASI PENCARIAN DAN PEMESANAN KOS-KOSAN BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN PROBLEM-BASED ANALYSIS. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Jumlah mahasiswa di kota banda aceh meningkat setiap tahunnya. pada tahun 2015 terdapat 53.254 jumlah mahasiswa, kemudian pada tahun 2016 terdapat 60.838 jumlah mahasiswa. mahasiswa dari luar kota yang belum memiliki tempat tinggal akan memerlukan informasi tentang hunian kos-kosan. pada umumnya, mahasiswa pencari kos mendapatkan informasi kos dari mulut ke mulut atau dengan melihat brosur, pamplet, spanduk dan sejenisnya yang terdapat di sekitar kampus. pada saat ini belum ada aplikasi pencarian kos di kota banda aceh. oleh karena itu, perlu dikembangkan aplikasi berbasis android dimana mahasiswa pencari kos akan mendapatkan informasi kos yang berada di kota banda aceh dan sekitarnya dengan mudah. pemilik kos juga dapat mempromosikan kos-kosannya tanpa harus menyebarkan brosur di kawasan kampus. aplikasi ini dirancang menggunakan metode pengembangan perangkat lunak extreme programming serta problem-based analysis dengan menggunakan problem frames. untuk mencapai problem frames, tahap

Baca Juga : PENENTUAN TITIK KOORDINAT TERDEKAT TEMPAT LAYANAN KESEHATAN DI KOTA BANDA ACEH BERBASIS ANDROID PENENTUAN TITIK KOORDINAT TERDEKAT TEMPAT LAYANAN KESEHATAN DI KOTA BANDA ACEH BERBASIS ANDROID PENENTUAN TITIK KOORDINAT TERDEKAT TEMPAT LAYANAN KESEHATAN DI KOTA BANDA ACEH BERBASIS ANDROID (HABIBURRAHMAN, 2017) ,

Baca Juga : PEMBUATAN APLIKASI ATMKU MENGGUNAKAN ANDROID STUDIO (Heri Prianto, 2016) ,

yang dilakukan terdiri dari membuat user stories, menggali kebutuhan, menentukan domain knowledge dan shared phenomena. aplikasi yang dikembangkan terbagi menjadi dua bagian yaitu aplikasi berbasis web untuk pemilik kos dan admin serta aplikasi android untuk mahasiswa pencari kos. pemilik kos dapat mempromosikan kos miliknya melalui aplikasi web jika telah diverifikasi oleh admin. pada aplikasi android, selain dapat menampilkan informasi dan memesan kos, mahasiswa pencari kos dapat memanfaatkan fitur pindai kode qr (quick reference) yang hasilnya akan menampilkan informasi kos seperti fasilitas, harga hingga lokasi kos berupa peta. aplikasi web dan android diuji dengan menggunakan metode blackbox testing dimana semua hasilnya sesuai dengan yang diharapkan. kemudian, untuk mengukur kegunaan (usability), aplikasi ini dievaluasi menggunakan metode system usability scale (sus) yang dilakukan oleh pengguna. hasil data sus kemudian dianalisa sesuai dengan rumus sus. skor akhir yang didapatkan untuk aplikasi web adalah 72,5 dan untuk aplikasi android 80,6. maka, kedua skor ini termasuk ke dalam kategori acceptable yaitu aplikasi dapat diterima dengan baik oleh

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : indah.cahaya@s1.informatika.unsyiah.ac.id atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

ANALISA TINGKAT KEPUASAN PENGGUNAAN APLIKASI KARTU RENCANA STUDI BERBASIS ANDROID (Ahmad Fajri, 2016) ,

KONFIGURASI RWEB PADA WEB SERVER APACHE UNTUK APLIKASI PEMBELAJARAN STATISTIC (RWIKISTAT) BERBASIS ANDROID (IQBAL JUWANDA, 2019) ,

APLIKASI PEMESANAN BERBASIS ANDROID UNTUK KAFE-KAFE KECIL (YENI H SARAGIH, 2019) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi