Dhahratul Aini. ANALISIS FAKTOR - FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP HIPERTENSI PADA REMAJA DI KOTA BANDA ACEH MENGGUNAKAN REGRESI LOGISTIK. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Hipertensi adalah penyakit kelainan jantung dan pembuluh darah yang ditandai dengan peningkatan tekanan darah. hipertensi dikategorikan sebagai the silent disease atau the silent killer karena penderita tidak mengetahui dirinya mengidap hipertensi atau tidak sebelum memeriksakan tekanan darahnya. penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi hipertensi pada remaja dan menganalisis probalitas terjadinya hipertensi pada remaja. data dalam penelitian ini diperoleh dari hasil survei identifikasi status gizi remaja tahun 2017 di kota banda aceh bagian dari penelitian terapan unggulan perguruan tinggi (ptupt) tahun 2017. metode analisis data yang digunakan adalah regresi logistik biner. metode ini dipilih karena variabel respon yang digunakan bersifat dikotomous. variabel respon dikotomous dalam penelitian ini yaitu terjadinya hipertensi atau tidak pada remaja. hasil peneltian ini menunjukkan bahwa dengan selang kepercayaan 95%, nilai odds ratio

Baca Juga : FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGETAHUAN, SIKAP DAN TINDAKAN PENDERITA HIPERTENSI DI KOTA BANDA ACEH (Lena Darliana, 2019) ,

Baca Juga : FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI GEJALA DEPRESI PASIEN HIPERTENSI DI POLIKLINIK JANTUNG RSUDZA BANDA ACEH (Qanita Iqbal, 2016) ,

riabel-variabel prediktor yang berpengaruh terhadap kejadian hipertensi remaja adalah 0,893 (0,835-0,955) untuk tinggi badan, 1,052 (1,015-1,091) untuk berat badan, dan 0,255 (0,069-0,942) untuk status gizi. berdasarkan model yang diperoleh dapat diketahui probabilitas terjadinya hipertensi pada remaja. model yang diperoleh menunjukkan ketepatan klasifikasi sebesar 96,8%. kata kunci : hipertensi, remaja, regresi logistik

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : dharatulaini@yahoo.com atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

HUBUNGAN HIPERTENSI DENGAN FUNGSI KOGNITIF (Defira Rosa Amalia, 2014) ,

PROFIL LANSIA TERKAIT DENGAN FAKTOR RESIKO HIPERTENSI PADA LANSIA DI UPTD PANTI JOMPO RUMOH SEUJAHTRA GEUNASEH SAYANG BANDA ACEH TAHUN 2013 (Rasyid Sulaiman Siregar, 2014) ,

PENGARUH PERSEPSI NEGATIF DIRI, PEER GROUP DAN MEDIA MASSA TERHADAP PERILAKU DIET PENURUNAN BERAT BADAN PADA REMAJA PUTRI DI SMA KOTA BANDA ACEH (Fara Julyta Aliyah, 2014) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi