Rina Kemala Sari. ANALISIS MANFAAT EKONOMI DARI PENERAPAN KEBIJAKAN TRANSPORTASI PUBLIK DI KOTA BANDA ACEH. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Tujuan penelitian ini untuk menganalisa pengaruh pembangunan transportasi publik terhadap pertumbuhan lalu lintas, menilai dampak finansial dari investasi pada transportasi publik terhadap pertumbuhan pendapatan dan biaya pemerintah dan menganalisa dampak ekonomi langsung dan tidak langsung dari investasi pada transportasi publik bagi penduduk kota banda aceh. penelitian ini menggunakan analisa cost benefit (cba) dengan menggunakan beberapa asumsi. asumsi-asumsi yang dilakukan adalah untuk mempermudah penilaian kemungkinan keuntungan dan kerugian baik finansial maupun ekonomi dari investasi transportasi publik yang dilakukan pemerintah kota banda aceh. hasil penelitian menunjukkan bahwa pembangunan transportasi publik di kota banda aceh berpengaruh untuk mengurangi tingkat kepadatan lalu-lintas, dampak finansial dari investasi pada transportasi publik menunjukkan proyek transportasi ini tidak menguntungkan bagi pemerintah selaku pemilik modal dan dampak investasi terhadap manfaat

Baca Juga : ANALISIS MANFAAT EKONOMI DARI PENERAPAN KEBIJAKAN TRANSPORTASI PUBLIK DI KOTA BANDA ACEH (Rina Kemala Sari, 2018) ,

Baca Juga : EFEK SPILLOVER INFRASTRUKTUR TRANSPORTASI JALAN TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI KOTA DI INDONESIA (HERVIZAYATI, 2018) ,

konomi yang dirasakan masyarakat, total keuntungan ekonomi bernilai positif. proyek ini akan sangat menguntungkan bagi kehidupan sehari-hari masyarakat kota banda

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN TRANSPORTASI ONLINE DI KOTA BANDA ACEH (DINA KARIMA, 2020) ,

PENGARUH PENYEDIAAN TRANSPORTASI TERHADAP PARA WISATAWAN DI BANDA ACEH DAN ACEH BESAR (SITI SUHARTINA, 2018) ,

PERAN RUANG PUBLIK DALAM PROSES PEMBENTUKAN OPINI PUBLIK (STUDI ANALISA PADA WARUNG KOPI DI KOTA BANDA ACEH TERKAIT KEBIJAKAN MASYARAKAT EKONOMI ASEAN) (Tata Moeda Taqwa, 2017) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi