MUNIR ANWAR. ISOLASI DAN UJI AKTIVITAS ANTIOKSIDAN EKSTRAK METANOL KULIT BUAH KAKAO (THEOBROMA CACAO L). Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Kulit buah kakao (theobroma cacao l) telah diisolasi dan diuji aktivitas antioksidan menggunakan 1,1-diphenyl-2-picrylhidrazil (dpph). kulit buah t. cacao sebanyak 4 kg dimaserasi dengan pelarut metanol dan ekstrak metanol dipartisi dengan n-heksana dan diekstraksi dengan etil asetat sehingga diperoleh ekstrak n-heksana, etil asetat, metanol berturut-turut sebanyak 24,62 g (67,01%), 0,45 g (1,22%), 6,61 g (17,99%). uji fitokimia ekstrak n-heksana mengandung terpenoid dan steroid, ekstrak etil asetat dan metanol mengandung alkaloid, flavonoid, steroid, saponin dan fenolik kecuali ekstrak etil asetat tidak mengandung terpenoid, saponin dan ekstrak metanol tidak mengandung terpenoid dan steroid. uji aktivitas antioksidan ekstrak n¬¬-heksana, etil asetat, metanol dengan nilai ic50 berturut-turut 172 ppm, 8,54 ppm, 68,81 ppm dan vitamin c 6,07 ppm. ekstrak metanol dilakukan kromatografi kolom gravitasi diperoleh 5 fraksi gabungan yaitu theobroma cacao metanol 1 (tcm 1) sampai dengan tcm 5

Baca Juga : ISOLASI DAN UJI AKTIVITAS ANTIOKSIDAN EKSTRAK METANOL KULIT BUAH KAKAO (THEOBROMA CACAO L) (MUNIR ANWAR, 2018) ,

Baca Juga : UJI AKTIVITAS ANTIOKSIDAN EKSTRAK ETIL ASETAT KULIT BUAH KAKAO (THEOBROMA CACAO L) (SYARIFAH YANTI ASTRYNA, 2019) ,

an diuji aktivitas antioksidan dengan nilai ic50 berturut-turut 16,47 ppm, 12,41 ppm, 11,13 ppm, 15,86 ppm, 18,90 ppm dan vitamin c 6,07 ppm. tcm 3 dilakukan rekromatografi kolom gravitasi diperoleh 6 fraksi gabungan yaitu tcm 3.1 sampai dengan tcm 3.6 dan diuji aktivitas antioksidan dengan nilai ic50 berturut-turut 11,54 pm, 4,12 ppm, 10,30 ppm, 4,76 ppm, 2,29 ppm, 8,07 ppm dan vitamin c 1,13 ppm. tcm 3.4 dimurnikan dengan klt preparatif diperoleh 3 senyawa yaitu 2 senyawa golongan saponin dan 1 senyawa golongan

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : muniranwar437@gmail.com atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

UJI ANTIOKSIDAN DAN SITOTOKSIK FRAKSI SATU EKSTRAK ASETON KULIT BUAH KAKAO (THEOBROMA CACAO L) (OKTAFIANA. MA, 2020) ,

AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAN SITOTOKSIK EKSTRAK N-HEKSANA KULIT BUAH KAKAO (THEOBROMA CACAO L.) (agnia purnama, 2019) ,

ISOLASI DAN UJI TOKSISITAS EKSTRAK KULIT BUAH KAKAO (THEOBROMA CACAO L) DENGAN METODE BRINE SHRIMP LETHALITY TEST (BSLT) (Ikhsan, 2019) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi