INDAH SUKMA DEWI. GAMBARAN PENGABAIAN LANSIA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS ACEH BESAR. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Kementerian riset, teknologi dan pendidikan universitas syiah kuala fakultas keperawatan skripsi 08 juli 2018 xv + vi bab + 66 halaman + 8 tabel + 1 skema + 18 lampiran indah sukma dewi 1412101010106 gambaran pengabaian lansia di wilayah kerja puskesmas aceh besar abstrak peningkatan populasi lansia memberikan dampak terhadap kehidupan, salah satu dampak yang terjadi di kalangan masyarakat adalah pengabaian. pengabaian merupakan suatu proses pemberian perawatan secara tidak benar bahkan kelalaian dalam pelayanan yang dibutuhkan lansia baik fisik, psikologis, atau finansial. tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui gambaran pengabaian lansia di wilayah kerja puskesmas krueng barona jaya aceh besar. penelitian ini menggunakan desain deskriptif dengan pendekatan cross sectional. jumlah populasi pada penelitian ini adalah 1844 lansia. teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah non probability sampling dengan menggunakan metode purposive sampling. sampel

Baca Juga : GAMBARAN PENGABAIAN LANSIA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS ACEH BESAR (INDAH SUKMA DEWI, 2018) ,

Baca Juga : GAMBARAN DUKUNGAN KELUARGA DAN DUKUNGAN INFORMASI PADA LANSIA DALAM MENGIKUTI POSYANDU LANSIA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS JEULINGKE BANDA ACEH (Wirza Zulfajri, 2016) ,

dalam penelitian ini berjumlah 104 responden. pengumpulan data dilakukan pada tanggal 22-30 juni 2018 menggunakan kuesioner yang berjumlah 22 pertanyaan. berdasarkan hasil penelitian menggunakan analisis univariat didapatkan bahwa gambaran pengabaian lansia secara umum di wilayah kerja puskesmas krueng barona jaya adalah rendah yaitu sebanyak 55 responden (52,9%) dari 104 responden. direkomendasikan kepada petugas puskesmas untuk mempertahankan keadaan ini dengan memberikan penyuluhan kepada lansia pada saat posbindu dan melakukan kunjungan rumah secara rutin. bagi peneliti selanjutnya dapat melakukan penelitian lanjutan dengan memperhatikan faktor budaya yang tidak diteliti dalam penelitian ini. kata kunci : lansia, pengabaian daftar bacaan : 22 buku + 1 skripsi + 23 jurnal + 5 artikel

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : indahsukmadewi638@yahoo.co.id atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

GAMBARAN KEMANDIRIAN LANSIA DALAM PEMENUHAN ACTIVITY OF DAILY LIVING (ADL) DENGAN MENGGUNAKAN KATZ INDEKS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS JEULINGKE KOTA BANDA ACEH (RIZQA AMALIA, 2019) ,

GAMBARAN PERILAKU LANJUT USIA DALAM UPAYA PENCEGAHAN DEPRESI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS INGIN JAYA ACEH BESAR TAHUN 2014 (Lina Maulidia, 2014) ,

HUBUNGAN PENGABAIAN PADA LANSIA DENGAN PEMENUHAN KEBUTUHAN SPIRITUAL DI DESA BLANG KECAMATAN DARUSSALAM ACEH BESAR (Dwyna Putri Rahayu, 2016) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi