Roidah Pasaribu. MENINGKATKAN NILAI KARAKTER ANAK USIA DINI MELALUI METODE BERCERITA ISLAMI DI TK PEMDA NEUSU JAYA BANDA ACEH. Banda Aceh : Fakultas KIP Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Abstract pasaribu, roidah. 2017. improving early childhood children’s character value through islamic story telling method in pemda neusu jaya kindergarten banda aceh. thesis. early childhood education department, faculty of teacher training and education, syiah kuala university. supervisors: (1) dr.ahmad anizar, m.pd (2) saptiani, m.pd.i keywords: discipline character value, story telling method, islamic story this research entitled “improving early childhood children’s character value through islamic story telling method in pemda neusu jaya kindergarten banda aceh” by raising the issue how to improve early childhood children’s character value through islamic story telling in pemda neusu jaya kindergarten banda aceh? the aim of this research is to know the children’s discipline character value improvement through islamic story telling in pemda neusu jaya kindergarten a banda aceh. this research conducted classroom action research method which was done in 2 cycles. each cycle

Baca Juga : MENGEMBANGKAN NILAI KARAKTER ANAK USIA DINI MELALUI METODE BERCERITA DI TK BUNGA BANGSA (Nova Novita, 2018) ,

Baca Juga : PENGEMBANGAN NILAI KARAKTER ANAK MELALUI METODE BERCERITA DI TK ISLAM TERPADU AL-AZHAR BANDA ACEH (YUSRA, 2016) ,

was done through several phases such as planning, action, observation, and reflection. the participants of this research are 5 children. data collection was collected through observation and work sampling system. data analysis was used qualitative descriptive analysis technique. this research was focused on three aspects of children’s discipline character value development, such as discipline of throwing the garbage, discipline of putting down the bag, and discipline of putting down the shoes in its place. the result showed that islamic story telling in cycle – i, children which started to develop are 3 children, developed as expected are 2 children, and no one developed very well. the improvement of early childhood children’s character in cycle – ii, no children in starting to develop level, developed as expected are 3 children, and developed very well are 2 children. it can conclude that islamic story telling method is able to improve early childhood children’s character value. this research is suggested to use in order to optimize early childhood children’s character value. teacher can use another islamic story telling method for early childhood children. abstrak pasaribu, roidah. 2017. meningkatkan nilai karakter anak usia dini melalui metode bercerita islami di tk pemda neusu jaya banda aceh. skripsi. jurusan pendidikan guru anak usia dini, fakultas keguruan dan ilmu pendidikan universitas syiah kuala. pembimbing. (1) dr.ahmad anizar, m.pd (2) saptiani, m.pd.i kata kunci :nilai karakter disiplin, metode bercerita, cerita islami penelitian ini berjudul “meningkatkan nilai karakter anak usia dini melalui metode bercerita islami di tk pemda neusu jaya banda aceh “ dengan mengangkat masalah bagaimana meningkatkan nilai karakter anak usia dini melalui metode bercerita islami di tk pemda neusu jaya banda aceh. tujuan penelitian ini untuk mengetahui peningkatan nilai karakter disiplin anak melalui metode bercerita islami di tk a pemda neusu jaya banda aceh. penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas yang dilakukan dalam 2 siklus. setiap siklus dilaksanakan melalui tahapan perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. subjek penelitian ini berjumlah 5 anak. pegumpulan data dilakukan melalui observasi dan unjuk kerja. analisis data menggunakan teknik analisis deskriptif kualitatif. penelitian ini memfokuskan pada tiga aspek perkembangan nilai karakter disiplin anak yaitu disiplin membuang sampah, meletakkan tas dan meletakkan sepatu pada tempatnya. hasil penelitian menunjukkan bahwa bercerita islami pada siklus i, anak yang mulai berkembang 3 anak, berkembang sesuai harapan berjumlah 2 anak dan berkembang sangat baik belum ada. peningkatan karakter anak usia dini siklus ii, anak mulai berkembang sudah tidak ada, berkembang sesuai harapan berjumlah 3 anak dan berkembang sangat baik berjumlah 2 anak. dapat disimpulkan bahwa metode bercerita islami dapat meningkatkan nilai karakter anak usia dini. disarankan sebaiknya untuk mengoptimalkan nilai karakter kedisiplinan anak usia dini, guru dapat menggunakan metode bercerita islami lainnya kepada anak usia

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : roidahpasaribu@gmail.com atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PENGEMBANGAN NILAI-NILAI KARAKTER ANAK MELALUI BERMAIN PERAN DI PAUD BAYYINAH ACEH BESAR (Maulida, 2019) ,

UPAYA MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN SOSIAL EMOSIONAL ANAK MELALUI PERMAINAN BAKIAK DI TK PEMDA NEUSU JAYA (NELVA LUSIANTI, 2018) ,

PENGEMBANGAN KARAKTER MANDIRI ANAK USIA DINI DI TK AISYIYAH BUSTANUL ATHFAL BATOH BANDA ACEH (Melda Sari M, 2020) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi