Redha Satria. PERAN HUMAS PEMERINTAH KOTA BANDA ACEH DALAM MENYEBARLUASKAN INFORMASI MENGENAI PENGURANGAN PEMAKAIAN KANTONG PLASTIK. Banda Aceh : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Abstrak penelitian ini berjudul peran humas pemerintah kota banda aceh dalam menyebarluaskan informasi mengenai pengurangan pemakaian kantong plastik. tujuan penelitian ini untuk mengetahui dan mendeskripsikan bagaimana peran humas pemerintah kota banda aceh dalam menyebarluaskan informasi mengenai pengurangan pemakaian kantong plastik di kota banda aceh. teori yang digunakan pada penelitian ini adalah teori grunig’s model and ‘symmetrical debate,’ teori ini menjelaskan ada empat model pendekatan yang dilakukan oleh humas kepada masyaraka; press agentry, public information, two way asymmetric dan two way symmetric model. metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kualitatif dengan menggunakan pendekatan deskriptif. pengumpulan data pada penelitian ini berupa wawancara mendalam, observasi, dan dokumentasi. selain menggunakan key informan, peneliti memilih informan tambahan dengan menggunakan teknik purposive sampling, yaitu menentukan informan berdasarkan

Baca Juga : PERANAN HUMAS SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN DALAM PENYAMPALAN INFORMASI PEMBANGUNAN DAERAH DI KABUPATEN ACEH TENGAH (Safutra Rantona, 2020) ,

Baca Juga : STRATEGI DAN PERAN HUMAS PEMERINTAH KOTA BANDA ACEH DALAM MEWUJUDKAN PENCITRAAN SEBAGAI KOTA MADANI (Desi Fitriani, 2014) ,

engan beberapa kriteria yang telah ditentukan. berdasarkan hasil penelitian, humas pemerintah kota banda aceh melakukan perannya melalui pendekatan persuasif dan edukatif kemudian melalui pendekatan kerja sama dalam menyebarluaskan informasi mengenai pengurangan pemakaian kantong plastik di banda aceh. saran dari penelitian ini adalah humas pemerintah kota banda aceh harus lebih gencar dan lebih kreatif dalam menyebarluaskan atau mensosialisikan informasi mengenai pengurangan pemakaian kantong plastik pada media-media sosial yang dimiliki oleh humas, agar masyarakat tertarik dengan akun media sosial milik humas dan mengikuti setiap informasi yang disebarluaskan oleh humas pemerintah kota banda aceh. kata kunci: humas, peran humas pemerintah kota banda aceh, menyebarluaskan informasi, kantong

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : redha.satria@yahoo.co.id atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA PEGAWAI DI BIRO HUMAS SEKRETARIAT DAERAH ACEH DALAM MENYEBARLUASKAN INFORMASI PEMERINTAH ACEH (BERDASARKAN KORELASI PER/12/M.PAN/08/2007) (Haris Fadillah, 2018) ,

KESEDIAAN MASYARAKAT MEMAKAI TAS BELANJA SEBAGAI PENGGANTI KANTONG PLASTIK STUDI KASUS: KOTA BANDA ACEH (Windi Frasika Mauliza, 2016) ,

PERAN BIRO HUMAS DAN PROTOKOL SETDA ACEH DALAM MEMPUBLIKASIKAN KEGIATAN PIMPINAN DI MEDIA ONLINE (Raesa Nadya, 2019) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi