Putri Purnama Sari. ANALISIS KESALAHAN SISWA MENURUT NEWMAN DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA MATEMATIKA MATERI OPERASI ALJABAR KELAS VIII SMPN 1 BANDA ACEH. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Abstrak purnama sari, putri. 2016. analisis kesalahan siswa menurut newman dalam menyelesaikan soal cerita matematika materi operasi aljabar kelas viii smpn 1 banda aceh. skripsi, jurusan pendidikan matematika, fakultas keguruan dan ilmu pengetahuan, universitas syiah kuala. pembimbing (1) drs. m. hasbi, m.pd (2) khairul umam, s.si, m.dsc kata kunci : kesalahan siswa, newman, soal cerita aljabar siswa masih melakukan kesalahan dalam menyelesaikan soal yang berkaitan dengan operasi aljabar terutama pada soal cerita. analisis kesalahan siswa dalam menyelesaikan soala cerita menggunakan prosedur newman yaitu metode untuk menganalisis kesalahan dalam soal pemecahan masalah. tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tipe-tipe kesalahan yang dilakukan siswa kelas viii smp negeri 1 banda aceh dalam menyelesaiakn soal cerita berdasarkan prosedur newman dan penyebabnya. pendekatan yang digunakajn adalah pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. pengumpulan data

Baca Juga : ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA MATEMATIKA DI KELAS V SD NEGERI GAROT ACEH BESAR (KASTURI SAPUTRI, 2018) ,

Baca Juga : ANALISIS KESULITAN BELAJAR SISWA DALAM MEMAHAMI MATERI OPERASI ALJABAR PADA KELAS VIII SMP NEGERI 7 BANDA ACEH (Rizky Fithriyani, 2019) ,

unakan tes dan wawancara. penelitian ini melbatkan siswa viii-1 yang berjumlah 27 siswa. subjek penelitian wawancara diambil 3 dari 27 siswa kelas viii-1, dengan kriteria siswa yang melakukan banyak kesalahah. setiap subjek penelitian diwawancari terkait hasil pekerjaannya pada soal operasi aljabar. uji keabsahan data dilakukan dengan triangulasi teknik. hasil dari penelitian menunjukkan bahwa adanya kesalahan yang dilakukan oleh siswa kelas viii-1 smp negeri 1 banda aceh. kesalahan yang dilakukan yaitu dalam menyelesaikan soal cerita operasi aljabar. kesalahan memahami masalah, kesalahan transformasi masalah, kesalahan keterampilan proses, dan kesalahan penulisan jawaban akhir. kesalahan memahami masalah disebabkan siswa lupa dan kurang kemampuan siswa dalam mengubah soal cerita menjadi bentuk alajbar dan salah dalam menggunakan pendekatan. kesalahan keterampilan proses disebabkan salah dalam melakukan perhitungan operasi aljabar. sedangkan kesalahan penulisan jawaban akhir disebabkan siswa tidak membuat kesimpulan dan tidak menuliskan hasil akhir dari penyelesaian. penelitian lanjutan diperlukan untuk mengurangi siswa dalam melakukan kesalahan yang sama. implikasi penelitian ini adalah siswa perlu mendapatkan latihan soal-soal cerita yang lebih variatif sesuai dengan kehidupan sehari-hari sehingga dapat meningkatkan kemampuan siswa dalam menyelesaikan soal cerita

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

DIAGNOSIS KESULITAN SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH MATERI ALJABAR DI KELAS VIII SMPN 1 BANDA ACEH TAHUN PELAJARAN 2015/2016 (Putri Inda Sari, 2016) ,

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA MATEMATIKA PADA UJIAN SEMESTER GANJIL TAHUN AJARAN 2019/2020 DI KELAS IV SDN 1 BANDA ACEH (Tasya Delora Arrumy, 2020) ,

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELEAIKAN SOAL CERITA MATEMATIKA BERDASARKAN PROSEDUR NEWMAN DI MTSN MODEL BANDA ACEH TAHUN 2016/2017 (Magfirah, 2018) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi