Cut Dian Sukma Sari. FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMANDIRIAN KELUARGA DALAM MERAWAT KLIEN SKIZOFRENIA DI KECAMATAN BATOH KOTA BANDA ACEH. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Skizofrenia merupakan gangguan psikotik kronis yang memiliki dampak tidak hanya masalah bagi penderita tapi bagi keluarganya juga. dampak skizofrenia mempengaruhi kemandirian keluarga dalam merawat anggota keluarga dengan skizofrenia. dengan menggunakan metode survey analitik dan dengan pendekatan cross sectional study penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi kemandirian keluarga dalam merawat klien skizofrenia. populasi dalam penelitian ini adalah keluarga yang merawat anggota keluarga dengan skizofrenia di wilayah kerja puskesmas batoh kota banda aceh berjumlah 42 orang. pengumpulan data dilakukan dengan teknik total sampling dimana yang menjadi sampel adalah semua keluarga dengan anggota keluarga mengalami skizofrenia. instrumen pengumpulan data menggunakan skala likert dengan metode pengumpulan data secara angket. data dianalisa secara univariat, bivariat menggunakan chi-square test dan multivariat menggunakan uji statistik binary logistic. hasil

Baca Juga : FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEMANDIRIAN KELUARGA DALAM MERAWAT ANGGOTA KELUARGA YANG MENGALAMI SKIZOFRENIA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS ALUE IE MIRAH KECAMATAN INDRA MAKMU KABUPATEN ACEH TIMUR ( DEWI HARDIYANTI, 2015) ,

Baca Juga : HUBUNGAN ANTARA EKSPRESI EMOSI KELUARGA DENGAN KEKAMBUHAN KLIEN SKIZOFRENIA DI WILAY AH KERJA PUSKESMAS ULEE KARENG KOTA BANDA ACEH TAHUN 2008 (Taufani Sawitri, 2020) ,

enelitian diketahui bahwa tidak terdapat hubungan antara faktor usia dengan kemandirian keluarga (p-value=0,158), tidak terdapat hubungan antara faktor pendidikan dengan kemandirian keluarga (p-value=1,000), terdapat hubungan yang signifikan antara faktor struktur keluarga dengan kemandirian keluarga (p-value=0,000), terdapat hubungan yang signifikan antara faktor budaya dengan kemandirian keluarga (p-value= 0,009) dan terdapat hubungan yang signifikan antara faktor lingkungan dengan kemandirian keluarga (p-value=0,000). dari penelitian ini menunjukkan hasil bahwa faktor yang paling dominan mempengaruhi kemandirian keluarga klien skizofrenia di wilayah kecamatan batoh kota banda aceh adalah struktur keluarga dengan nilai p adalah 0,039 dan nilai odd ratio (or) sebesar 11,172 serta lingkungan dengan nilai p adalah 0,032 dan nilai odd ratio (or) sebesar 23,870. kata kunci : faktor-faktor, kemandirian, keluarga,

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOTIVASI KELUARGA DALAM MERAWAT ANGGOTA KELUARGA YANG MENGALAMI GANGGUAN JIWA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BANDA RAYA BANDA ACEH TAHUN 2012 (MIRANDA ZUARNA, 2014) ,

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN DUKUNGAN KELUARGA TERHADAP KEJADIAN RELAPS PASIEN SKIZOFRENIA DI BLUD RUMAH SAKIT JIWA ACEH (Merysia Karmila, 2015) ,

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP PENINGKATAN PENGETAHUAN KELUARGA DALAM MERAWAT PENDERITA SKIZOFRENIA DENGAN PERILAKU KEKERASAN DI UPIP RSUD DR. FAUZIAH KABUPATEN BIREUEN (RITA ZAHARA, 2015) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi