Ralimah. PENGARUH SUBSTITUSI PAKAN FERMENTASI MENGANDUNG AZOLLA SP TERHADAP KUALITAS SEMEN PEJANTAN KAMARAS. Banda Aceh : Fakultas Pertanian Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Abstrak. tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemberian pakan fermentasi yang tersusun dari azolla + dedak padi + dedak jagung dan bungkil kedelai sebagaai substitusi sebagian ransum komersial terhadap kualitas semen ayam pejantan kamaras. penelitian ini dilakukan di laboratorium lapangan peternakan (llp), universitas syiah kuala, tanggal 15 februari sampai dengan 14 april 2017. penelitia ini menggunakan ayam pejantan kamaras sebanyak 12 ekor. rancangan yang digunakan adalah rancangan acak lengkap terdiri dari 4 perlakuan dan 3 ulangan. ransum perlakuan adalah ransum komersil yang disubstitusi dengan bahan pakan fermentasi berbahan 15% azolla sp. sebanyak 0, 5, 10, dan 15%. berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa penggunaan bahan pakan fermentasi (yang tersusun dari azolla sp. 15% + dedak padi 40% + dedak jagung 25% + bungkil kedelai 20%) kualitas baik terdapat pada perlakuan (p2) pemberian pakan fermentasi 10%. dengan ciri-ciri yang baik karena

Baca Juga : PENGARUH PEMBERIAN PAKAN FERMENTASI BERBASIS AZOLLA SP SEBAGAI SUBSTITUSI SEBAGIAN RANSUM KOMERSIL TERHADAP BERAT AKHIR DAN PENAMPILAN KARKAS AYAM LOKAL PEDAGING UNGGUL (ALPU) (SHAELLA RAHMA, 2017) ,

Baca Juga : PENGARUH PEMBERIAN PAKAN FERMENTASI BERBASIS AZOLLA (AZOLLA SP) TERHADAP PRODUKSI DAN KUALITAS TELUR AYAM RAS PETELUR (Lilyanda Fadilla, 2017) ,

men berwarna putih susu dengan konsistensi kental; ph semen normal rataan 7,53; volume semen yaitu 0,27 ml; dengan gerak massa yang baik (2); abnormalitas spermatozoa dibawah 25% yaitu 1,90%; konsentrasi spermatozoa yang tinggi yaitu 178,8 x106 sel/ml dan persentase sperma hidup yaitu 84,7%. secara umum, rataan pemberian pakan fermentasi pada ayam kamaras terhadap perlakuan menghasilkan kualitas semen yang tidak beda jauh hasilnya dari pakan yang kontrol (standar). hal ini dikarenakan, pengamatan kualitas spermatozoa dilakukan pada satu bulan pertama sejak ayam mulai memasuki masa dewasa kelamin (7-8

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : ralimahm@yahoo.com atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PENGARUH SUBSTITUSI PAKAN FERMENTASI LIMBAH KULIT BUAH PEPAYA (CARICA PAPAYA) TERHADAP KUALITAS KARKAS DAN KOLESTEROL AYAM PEDAGING (Dara Meilina Harlena Nahar, 2017) ,

KUALITAS SEMEN SEGAR DOMBA EKOR TIPIS YANG DIBERI LIMBAH SEREH WANGI (CYMBOPOGON NARDUS) FERMENTASI SEBAGAI SUBSTITUSI PAKAN BASAL (NANDA RIZKI, 2019) ,

PENINGKATAN KUALITAS SPERMATOZOA AYAM ARAB (GALLUS TURCICUS) YANG DIBERI PENAMBAHAN KOMBINASI PAKAN FERMENTASI DENGAN MULTI ENZIM DAN VITAMIN E DALAM RANSUM KOMERSIAL (Yossie Afriany. Kr, 2017) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi