RISQI KARYA PUTRA. PENGARUH PENYULUHAN KANKER SERVIKS TERHADAP MINAT WANITA MULTIPARITAS UNTUK MELAKUKAN PEMERIKSAAN PAP SMEAR DI DESA SUKARAMAI KOTA BANDA ACEH. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Kanker serviks merupakan salah satu jenis kanker dengan morbiditas dan mortalitas yang tinggi. kanker serviks diakui sebagai pembunuh wanita nomor dua di seluruh dunia. pap smear adalah salah satu metode skrining yang dapat mengurangi angka kejadian kanker serviks. namun penduduk wanita cenderung tidak berminat untuk memeriksakan diri karena rasa takut dan malu akibat kurangnya informasi. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penyuluhan kanker serviks terhadap minat wanita multiparitas untuk melakukan pemeriksaan pap smear di desa sukaramai, kota banda aceh. penelitian dilakukan di pkk desa sukaramai pada tanggal 7 sampai dengan 18 november 2017. penelitian menggunakan jenis quasi experiment dan one group pretest-posttest design serta metode intervensi penyuluhan. hasil uji statistik diolah ke dalam uji t berpasangan pada 66 sampel yang dipilih secara acak melalui metode probability sampling dengan teknik simple random sampling. hasil penelitian terdiri dari responden

Baca Juga : GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TERHADAP PEMERIKSAAN PAP SMEAR DI POLI KEBIDANAN DAN KANDUNGAN RSUD DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH TAHUN 2011 (Rizka Yolanda, 2014) ,

Baca Juga : HUBUNGAN PENGETAHUAN PEREMPUAN TENTANG KANKER SERVIKS DENGAN PARTISIPASINYA DALAM DETEKSI DINI (Reina Inka Amanda Sugihen, 2015) ,

inat dan tidak berminat. responden yang berminat sebelum penyuluhan adalah 10 orang (15,2%) dan meningkat menjadi 65 orang (98,5%) setelah penyuluhan. responden yang tidak berminat sebelum penyuluhan adalah 56 orang (84,8%) menurun menjadi 1 orang (1,5%) setelah penyuluhan. kesimpulan penelitian adalah terdapat perbedaan minat untuk melakukan pap smear antara sebelum dengan sesudah penyuluhan (p=0,000) sehingga penyuluhan berpengaruh terhadap minat wanita multiparitas untuk melakukan pemeriksaan pap smear di desa sukaramai, kota banda aceh. kata kunci: penyuluhan, minat, pap

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : risqikarya13unp@gmail.com atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

HUBUNGAN RIWAYAT DETEKSI DINI PAP SMEAR DENGAN STADIUM KLINIK PENDERITA KANKER SERVIKS DI RSUD DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH (Dhea Maghfirah, 2019) ,

PENGARUH PROMOSI KESEHATAN TENTANG KANKER SERVIKS TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWI SMA NEGERI 3 BANDA ACEH (M HABIBIE FAISAL, 2019) ,

HUBUNGAN COITARCHE, PARITAS, DAN JENIS KONTRASEPSI HORMONAL DENGAN KEJADIAN KANKER SERVIKS DI RSUDZA (framita ainur, 2017) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi