Fitri Santi Maisarah. PENGARUH AKUNTABILITAS PUBLIK, PARTISIPASI MASYARAKAT, TRANSPARANSI PUBLIK, DAN APBD BERBASIS KINERJA TERHADAP KUALITAS ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH (APBD) DI KOTA BANDA ACEH. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2014

Abstrak

Abstrak tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh akuntabilitas publik, partisipasi masyarakat, transparansi publik, dan apbd berbasis kinerja terhadap kualitas apbd di kota banda aceh. penelitian ini menggunakan 5 variabel, yaitu akuntabilitas publik, partisipasi masyarakat, transparansi publik , dan apbd berbasis kinerja sebagai variabel independen, dan kualitas apbd sebagai variabel dependen penelitian ini dilakukan di lingkungan kota banda aceh. sampel dalam penelitian ini berjumlah 49 orang yang meliputi dprk kota banda aceh, lsm, akademisi, dan media massa. data dalam penelitian ini diperoleh dari data primer berupa kuesioner yang dibagikan langsung kepada responden. data yang telah terkumpul kemudian dianalisis dengan menggunakan regresi linier. untuk melihat secara langsung pengaruh akuntabilitas publik, partisipasi masyarakat, transparansi publik, dan apbd berbasis kinerja terhadap kualitas apbd. adapun pengujian hipotesis dilakukan dengan uji simultan dan uji

Baca Juga : PENGARUH PARTISIPASI MASYARAKAT, TRANSPARANSI KEBIJAKAN PUBLIK DAN PENGETAHUAN ANGGOTA DEWAN, TERHADAP PENGAWASAN ANGGARAN PENDAPATAN BELANJA DAERAH(STUDI EMPIRIS DI KABUPATEN BENER MERIAH) (Fajarsyah Putra, 2017) ,

Baca Juga : PENGARUH KUALITAS ANGGOTA DEWAN TERHADAP PENYUSUNAN APBD DENGAN TATA PEMERINTAH YANG BAIK SEBAGAI VARIABEL MODERATING (STUDI PADA KABUPATEN ACEH TENGAH) (Nozi Rizkansyah, 2013) ,

persial. hasil penelitian menunjukkan bahwa, secara langsung pengaruh akuntabilitas publik, partisipasi masyarakat, transparansi publik dan apbd berbasis kinerja berpengaruh terhadap kualitas apbd kota banda aceh. hasil analisi regresi secara keseluruhan menunjukkan bahwa pengaruh antara akuntabilitas publik, partisipasi masyarakat, transparansi publik, dan apbd berbasis kinerja terhadap kualitas apbd memiliki pengaruh yang sangat erat pada kualitas apbd kota banda aceh kata kunci: akuntabilitas publik, partisipasi masyarakat, transparansi publik, apbd berbasis kinerja, dan kualitas

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PENGARUH ALOKASI BELANJA MURNI DAN ALOKASI BELANJA PERUBAHAN TERHADAP SERAPAN ANGGARAN KABUPATEN/KOTA DI ACEH (Soraya Lestari, 2016) ,

PENGARUH SURPLUS/DEFISIT, JENIS PEMERINTAH DAERAH DAN PERUBAHAN ANGGARAN TERHADAP SISA ANGGARAN PADA KABUPATEN/KOTA DI INDONESIA (CUT VIONA, 2015) ,

PENGARUH BELANJA MODAL TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DAMPAKNYA PADA KINERJA KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH (STUDI EMPIRIS PADA PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI ACEH) (Ryanda Saputra, 2014) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi