Ade Rizki Fadli. PENGUKURAN BEBAN KERJA MENTAL PERAWAT DENGAN MENGGUNAKAN METODE NASA-TLX. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2017

Abstrak

Perawat merupakan profesi yang memiliki situasi kerja dangan tingkat beban kerja mental yang tinggi, hal ini dapat dilihat pada pekerjaan yang harus mereka kerjakan yaitu diantaranya dihadapkan pada pengambilan keputusan yang tepat dalam mengambil tindakan untuk menyelamatkan pasien, menghadapi pasien dengan berbagai karakteristik, melaksanakan tugas delegasi dari dokter, serta perawat harus berhadapan langsung dalam menghadapi tuntutan dari keluarga pasien. selain itu pula ada berbagai macam kondisi lingkungan yang dihadapi perawat seperti kebisingan, ruangan cukup riuh disamping dari keluarga pasien, juga peralatan medik seperti mesin monitor, serta bunyi telepon yang sering berdering. penelitian ini bertujuan untuk mengukur beban kerja mental perawat pada icu 1 dan igd di rsud dr. zainoel abidin berdasarkan masa kerja. penelitian dilakukan dengan menggunakan metode nasa-tlx (national aeronautics and space administration task load index). metode ini mengukur 6 dimensi ukuran beban

Baca Juga : PENGUKURAN BEBAN KERJA MENTAL PERAWAT DENGAN MENGGUNAKAN METODE NASA-TLX (Ade Rizki Fadli, 2017) ,

Baca Juga : PENGUKURAN BEBAN KERJA FISIK DAN MENTAL PADA INDUSTRI KONVEKSI (STUDI KASUS: CV. PEUGOT ACEH) (UZAI SINDIKO, 2019) ,

rja yaitu mental demand, physical demand, temporal demand, performance, effort, dan frustation level. hasil pengukuran menunjukkan bahwa nilai rata-rata beban kerja mental pada perawat icu 1 dan igd dengan masa kerja 0-3 tahun yaitu kategori tinggi sekali dengan nilai 80 dan 83, sedangkan untuk perawat icu 1 dan igd lainnya yaitu berada pada kategori tinggi dengan nilai 74-78. faktor dominan yang paling mempengaruhi pada beban kerja mental pada masing-masing perawat adalah dimensi

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : ucil_0925@rocketmail.com atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

ANALISIS BEBAN KERJA MENTAL DENGAN METODE NASA-TLX (TASK LOAD INDEX) DAN PERHITUNGAN WAKTU PRODUKTIF DENGAN METODE WORK SAMPLING PADA TELLER (STUDI KASUS : BANK BRI KANTOR CABANG BANDA ACEH) (Rio Rinanda Ismar, 2019) ,

HUBUNGAN BEBAN KERJA DENGAN POLA TIDUR PERAWAT PELAKSANA DI RUANG INTENSIVE RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH TAHUN 2014 (Riska Fittria, 2014) ,

FAKTOR KARAKTERISTIK YANG BERHUBUNGAN DENGAN BEBAN KERJA PERAWAT PELAKSANA DI RUANG RAWAT INTENSIVE RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH TAHUN 2015 (T. Fathurrahmat, 2016) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi