Yusmarwandi. PENGARUH KEMUNGKINAN TERDETEKSINYA KECURANGAN, KEADILAN SISTEM PERPAJAKAN DAN KECENDERUNGAN PERSONAL TERHADAP PENGGELAPAN PAJAK (Studi pada Wajib Pajak Orang Pribadi Usahawan yang Terdaftar pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Banda Aceh). Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2014

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kemungkinan terdeteksinya kecurangan, keadilan sistem perpajakan, dan kecenderungan personal terhadap penggelapan pajak baik secara parsial maupun simultan. penelitian ini menggunakan wajib pajak orang pribadi usahawan di kota banda aceh sebagai objek penelitian. jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dengan metode pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran kuesioner kepada objek penelitian. analisis data yang digunakan di dalam penelitian ini adalah metode regresi linear berganda, uji parsial (uji t) dan uji simultan (bersama-sama), sedangkan pengolahan data dengan menggunakan bantuan program spss 17. hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) kemungkinan terdeteksinya kecurangan, keadilan sistem perpajakan, dan kecenderungan personal secara bersama-sama berpengaruh terhadap penggelapan pajak, (2) kemungkinan terdeteksinya kecurangan berpengaruh negatif terhadap penggelapan pajak, (3)

Baca Juga : PENGARUH KEADILAN, KECURANGAN TEKNOLOGI, DISKIRIMINASI DAN NILAI SOSIAL TERHADAP PERSEPSI WAJIB PAJAK MENGENAI ETIKA PENGGELAPAN PAJAK (TAX EVASION) (MULUR VERONIKA, 2019) ,

Baca Juga : FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPATUHAN INDIVIDU DALAM MEMBAYAR PAJAK PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA BANDA ACEH (Maulida, 2017) ,

adilan sistem perpajakan berpengaruh negatif terhadap penggelapan pajak, dan (4) kecenderungan personal berpengaruh positif terhadap penggelapan pajak. kata kunci: penggelapan pajak, kemungkinan terdeteksinya kecurangan, keadilan sistem perpajakan, kecenderungan personal.

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPATUHAN INDIVIDU DALAM MEMBAYAR PAJAK PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA BANDA ACEH (Maulida, 2017) ,

PROSEDUR PEMBUATAN EFIN UNTUK PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA KOTA BANDA ACEH (PAULA ANDIKA, 2018) ,

MEKANISME PELAPORAN SPT (SURAT PEMBERITAHUAN) TAHUNAN ATAS WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI USAHAWAN PADA KPP PRATAMA MEULABOH (SARAH KURNIA SARI, 2019) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi