TIARA URWATINNISA. PENGARUH NILAI RELATIONSHIP DAN NILAI KEPERCAYAAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA PELAYANAN NATASHA SKIN CLINIC CENTER DI BANDA ACEH. Banda Aceh : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Syiah Kuala, 2017

Abstrak

Abstrak tujuan penelitian adalah untuk untuk mengetahui (1) pengaruh nilai relationship terhadap loyalitas pelanggan pada natasha skin clinic center di banda aceh, (2) pengaruh nilai kepercayaan terhadap loyalitas pelanggan pada natasha skin clinic center di banda aceh, dan (3) pengaruh nilai relationship dan nilai kepercayaan terhadap loyalitas pelanggan pada natasha skin clinic center di banda aceh. penelitian ini dilakukan pada natasha skin clinic center di banda aceh, dengan objek penelitian berkaitan dengan nilai relationship dan nilai kepercayaan terhadap loyalitas pelanggan yang membeli produk kecantikan dan melakukan perawatan kecantikan yang disediakan oleh natasha skin clinic center. adapun jumlah responden dalam penelitian ini adalah sebanyak 157 orang konsumen yang diambil secara purposive sampling selama 3 bulan terakhir. peralatan analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier berganda yang dioperasionalkan dengan software statistics

Baca Juga : PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN CITRA PERUSAHAAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN INDIHOME PT. TELKOM INDONESIA DI BANDA ACEH DENGAN KEPUASAN DAN KEPERCAYAAN PELANGGAN SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (Abdul Muzammil, 2017) ,

Baca Juga : PENGARUH TRUST DAN PERCEIVED VALUE TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA PERBANKAN SYARIAH DI KOTA BANDA ACEH : KEPUASAN PELANGGAN SEBAGAI VARIABLE MEDIASI (Dewi Fitri, 2016) ,

package for social science (spss) versi 21. hasil penelitian membuktikan bahwa nilai relationship berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan pada natasha skin clinic center di banda aceh, hasil penelitian menunjukkan bahwa bahwa nilai kepercayaan berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan pada natasha skin clinic center di banda aceh, serta hasil penelitian juga menunjukkan bahwa secara bersama-sama nilai relationship dan nilai kepercayaan berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan pada natasha skin clinic center di banda aceh. kata kunci: nilai relationship, nilai kepercayaan dan loyalitas

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : Novril_nanda14@yahoo.com atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN BRAND IMAGE TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN DIMEDIASI OLEH KEPERCAYAAN PELANGGAN JAMU HERBAL DIABETES JAMSI DI RUMAH HERBAL MAHKOTADEWA BANDA ACEH (DM.YASSER M.TAUFIQ, 2020) ,

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, KEPERCAYAAN, CITRA PERUSAHAAN TERHADAP LOYALITAS MEREK DENGAN KEPUASAN PELANGGAN SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA MASKAPAI GARUDA INDONESIA (Reyghana Louisrianda, 2017) ,

PENGARUH PERSEPSI NILAI DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN DENGAN KEPUASAN PELANGGAN SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA PELANGGAN SPA DAN SALON DI BANDA ACEH (DIANA WILDANI, 2016) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi