Fina Fadiah. PROFIL DARAH GAJAH SUMATERA ( ELEPHAS MAXIMUS SUMATRANUS ) DI CONSERVATION RESPONSE UNIT (CRU) SAMPOINIET ACEH JAYA. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2017

Abstrak

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui profil darah gajah sumatera (elephas maximus sumatranus) di cru sampoiniet, aceh jaya. sampel darah diambil dari 4 ekor gajah sumatera yang ada di cru sampoiniet. profil darah seperti hemoglobin, hematokrit, eritrosit, leukosit dan diferensial leukosit dihitung secara manual. hasil penelitian menunjukkan rata-rata kadar hemoglobin pada gajah sumatera 10.3±4,04 g/dl, nilai hematokrit 39,6±3,63%, jumlah eritrosit total 2,492±1,347 x103/µl, jumlah leukosit total 8,93±2,96 x103µl dan rata-rata dari diferensial leukosit berupa jumlah granulosit (neutrofil berkisar (neutrofil 52,75±7,63%, eosinofil 2,50±1,00% dan basofil 4,25±2,06%), dan agranulosit (limfosit 33,75±7,97% dan monosit 7,25±1,50%). kesimpulan dari hasil penelitian ini bahwa profil darah gajah sumatera yang berada di (cru) sampoiniet aceh jaya berada pada kisaran normal dari gajah-gajah sumatera.

Baca Juga : PEMERIKSAAN KEBERADAAN TELUR DAN LARVA NEMATODA PASCA PEMBERIAN ANTHELMINTIK PADA GAJAH SUMATERA (ELEPHAS MAXIMUS SUMATRANUS) DI CONSERVATION RESPONSE UNIT (CRU) SAMPOINIET ACEH JAYA (Syafriza Harlianda, 2017) ,

Baca Juga : STUDI TINGKAT KESEJAHTERAAN DAN POLA PENGASUHAN GAJAH SUMATERA (ELEPHAS MAXIMUS SUMATRANUS) DI CONSERVATION RESPON UNIT SAMPOINIET KABUPATEN ACEH JAYA (NUR CHADIJAH, 2018) ,



Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : finafadiah@ymail.com atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

IDENTIFIKASI LALAT PENGHISAP DARAH PADA GAJAH SUMATERA (ELEPHAS MAXIMUS SUMATRANUS) DI LOKASI CONSERVATION RESPONSE UNIT (CRU) DAN PUSAT KONSERVASI GAJAH (PKG) ACEH (M. Agung Murdiansyah Tanjung, 2018) ,

JUMLAH LEUKOSIT DAN DIFERENSIAL LEUKOSIT GAJAH SUMATERA (ELEPHAS MAXIMUS SUMATRANUS) JANTAN BERDASARKAN TINGKATAN UMUR DI PUSAT LATIHAN GAJAH (PLG) MINAS RIAU (ATIKAH RAHMA PUTRI, 2018) ,

TINGKAT KESEJAHTERAAN INDIVIDU GAJAH SUMATERA (ELEPHAS MAXIMUS SUMATRANUS) BERDASARKAN PERILAKU DENGAN MENGGUNAKAN WELFARE ASSESSMENT TOOL DI CRU SAMPOINIET KABUPATEN ACEH JAYA (Dinda Humeyra, 2020) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi