DONI FEBRIO. UPAYA GURU MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN BERBAHASA ANAK MELALUI BERCERITA DI KELAS I SEKOLAH DASAR NEGERI LAM ILIE KECAMATAN INDRAPURI KABUPATEN ACEH BESAR. Banda Aceh : Fakultas KIP Universitas Syiah Kuala, 2017

Abstrak

Abstrak febrio doni, 2017. upaya guru mengembangkan kemampuan berbahasa anak melalui bercerita di kelas i sekolah dasar negeri lam ilie, kecamatan indrapuri, kabupaten aceh besar. skripsi, jurusan pendidikan guru sekolah dasar, fakultas keguruan dan ilmu pendidikan, universitas syiah kuala. pembimbing: (1) muhammad idham, s.pd., m.ed. (2) drs. soedirman z., m.pd. kata kunci: upaya guru, kemampuan berbahasa anak, bercerita dalam konteks ini upaya guru mengembangkan kemampuan berbahasa anak melalui bercerita di kelas i sekolah dasar negeri lam ilie, kecamatan indrapuri, kabupaten aceh besar. adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana upaya guru mengembangkan kemampuan berbahasa anak melalui bercerita di kelas i sekolah dasar negeri lam ilie, kecamatan indrapuri, kabupaten aceh besar?. secara khusus penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan upaya guru mengembangkan kemampuan berbahasa anak melalui bercerita di kelas i sekolah dasar negeri lam ilie,

Baca Juga : PENGARUH MEDIA ANIMASI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN JARING-JARING BANGUN RUANG DI KELAS V SDN LAM ILIE KABUPATEN ACEH BESAR. (HAMDANI, 2018) ,

Baca Juga : KEMAMPUAN BERCERITA ANAK MELALUI TAYANGAN CERITA DI PAUD BUNGONG TANJONG KABUPATEN ACEH BESAR (MARDIANA, 2020) ,

camatan indrapuri, kabupaten aceh besar. penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. subjek dalam penelitian ini menggunakan teknik total sampling. adapun yang menjadi subjek dalam penelitian ini adalah 1 orang guru kelas i. pengumpulan data dilakukan menggunakan lembar observasi dengan 18 aspek yang diamati, dan wawancara dengan pertanyaan sebanyak 11 pertanyaan yang diajukan yang terkait upaya guru mengembangkan kemampuan berbahasa anak melalui bercerita, dan sajian data dilakukan bersamaan dengan proses pengumpulan data setelah data terkumpul maka kedua komponen dianalisis. berdasarkan hasil analisis data temuan penelitian ini dapat dikemukakan sebagai berikut. pertama, setelah dilakukan observasi terhadap 1 orang guru kelas i dan wawancara terkait upaya guru mengembangkan kemampuan berbahasa anak melalui bercerita. dari 18 aspek yang diamati melalui observasi terdapat 15 aspek yang diterapkan oleh guru kelas dan 3 aspek tidak dilakukan, ini mengakibatkan tidak semua anak mampu berbahasa dengan baik dan benar, dan hasil analisis data yang kedua berupa hasil wawancara dari upaya guru mengembangkan kemampuan berbahasa anak melalui bercerita. masih terdapat kekurangan dalam pengembangan kemampuan berbahasa anak sehingga anak tidak mampu menguasai kemampuan berbahasa dengan tepat. simpulan dari upaya guru mengembangkan kemampuan berbahasa anak melalui bercerita belum tercapainya tujuan pembelajaran di kelas i sekolah dasar negeri lam ilie, kecamatan indrapuri, kabupaten aceh

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : donifebrio78@yahoo.co.id atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN BAHASA ANAK MELALUI METODE BERCERITA DENGAN MEDIA BONEKA JARI DI PAUD AL-KAMAL KABUPATEN ACEH BESAR (RAHMATUL ULLYA, 2019) ,

MENGEMBANGKAN NILAI KARAKTER ANAK USIA DINI MELALUI METODE BERCERITA DI TK BUNGA BANGSA (Nova Novita, 2018) ,

MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN BAHASA ANAK MELALUI METODE BERCERITA DENGAN BONEKA TANGAN DI TK ABA MANGGENG KABUPATEN ACEH BARAT DAYA (NABILLAH ZULUS APRILLINA, 2020) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi