CUT INAYATUL MAULIDA. PENGARUH SELF ASSESSMENT SYSTEM, PEMERIKSAAN PAJAK, DAN PENAGIHAN PAJAK TERHADAP PENERIMAAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI (PPN) PADA KPP PRATAMA BANDA ACEH. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2017

Abstrak

Abstrak penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh self assessment system, pemeriksaan pajak, dan penagihan pajak terhadap penerimaan pajak pertambahan nilai (ppn). populasi dalam penelitian ini adalah wajib pajak orang pribadi dan badan di lingkup kpp pratama banda aceh. pengumpulan data dan informasi dalam penelitian ini dilakukan dengan teknik dokumentasi. data yang digunakan adalah data yang didapatkan dari dokumentasi kpp pratama banda aceh. pegujian pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen dilakukan dengan menggunakan model regresi linear berganda. hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial self assessment system dan pemeriksaan pajak tidak berpengaruh terhadap penerimaan pajak pertambahan nilai (ppn) sedangkan penagihan pajak berpengaruh terhadap penerimaan pajak pertambahan nilai (ppn) pada kpp pratama banda aceh. sedangkan secara simultan, self assessment system, pemeriksaan pajak, dan penagihan pajak berpengaruh

Baca Juga : PROSEDUR KONFIRMASI FAKTUR PAJAK PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA BANDA ACEH (JAKA PURNAMA R, 2015) ,

Baca Juga : ANALISIS PERUBAHAN PENGHASILAN TIDAK KENA PAJAK (PTKP) TERHADAP PENERIMAAN PAJAK PENGHASILAN DAN PERTUMBUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI (SURVEI PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA TAPAKTUAN 2012-2015) (KHAFIA MUTIA, 2016) ,

adap penerimaan pajak pertambahan nilai (ppn) pada kpp pratama banda aceh. keyword: self assessment system, pemeriksaan pajak, penagihan pajak, penerimaan pajak pertambahan

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : inaya_maulida@yahoo.co.id atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PENGARUH KEBIJAKAN PENGHAPUSAN SANKSI PAJAK DAN KEPATUHAN WAJIB PAJAK DALAM MELAPORKAN SPT TAHUNAN TERHADAP PENERIMAAN PAJAK PENGHASILAN ( STUDI KASUS WAJIB PAJAK BADAN YANG TERDAFTAR DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA BANDA ACEH TAHUN 2014-2015) (Alkautsar, 2016) ,

MEKANISME PENAGIHAN PIUTANG PAJAK OLEH JURU SITA PAJAK PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK ACEH BESAR (DESRA FIKRI SABARI, 2019) ,

TATA CARA PELAKSANAAN PENAGIHAN PAJAK DENGAN PENYITAAN TERHADAP BARANG-BARANG WAJIB PAJAK DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA BANDA ACEH (AMALIA SABRINA, 2015) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi