Muhammad Iqbal. LEMBAGA PEMASYARAKATAN WANITA IIA BANDA ACEH TEMA : ARSITEKTUR PERILAKU. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2017

Abstrak

Abstrak lembaga pemasyarakatan wanita iia banda aceh oleh muhammad iqbal nim: 1204104010070 kejahatan atau kriminalitas dewasa ini merupakan suatu fenomena yang terjadi di negara-negara yang sedang berkembang dengan perkembangan sangat pesat, baik secara jumlah maupun jenisnya. kejahatan dan tindak kriminalitas menjadi masalah sosial tersendiri bagi hampir seluruh masyarakat dunia, terlebih lagi pelakunya yang mulai menjamah pada kaum wanita. tindak pidana atau tindak kriminalitas di banda aceh menunjukkan perkembangan yang cenderung meningkat dimana selama periode tahun 2012-2014 persentase perempuan pelaku tindak pidana masih rendah, namun selama periode tersebut jumlah pelaku tindak pidana secara konsisten terus meningkat. lembaga pemasyarakatan merupakan suatu wadah pembinaan bagi para pelaku tindak kriminalitas untuk dibina agar diharapkan dapat kembali ketengah-tengan masyarakat dengan perbaikan sikap dan tingkah laku. perbedaan pembinaan yang diterapkan

Baca Juga : LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS IIA DI BANDA ACEH (Rizqi Fauzi Pradana, 2015) ,

Baca Juga : PEMENUHAN HAK NARAPIDANA WANITA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN WANITA KLAS III SIGLI (Mutia Sari, 2016) ,

i para pelaku kriminal atau narapidana antara kaum pria dan wanita menimbulkan kenutuhan jenis lembaga pemasyarakatan yang lebih spesifik yaitu lembaga pemasyarakatan pria dan lembaga pemasyarakatan wanita. di banda aceh saat ini belum memiliki lembaga pemasyarakatan khusus untuk membina kaum narapidana wanita yang tingkat kriminalitasnya terus meningkat. perancangan lembaga pemasyarakatan wanita perlu memperhatikan dan mempertimbangkan aspek pengguna utama dari bangunan yaitu kaum wanita. dengan mengaplikasikan karaktristik ruang dan bangunan sesuai dengan karakteristik/ perilaku wanita yang kemudian digabungkan dengan sistem pembinaan yang ada pada lingkungan lembaga pemasyarakatan dengan harapan proses pembinaan bagi narapidana wanita dapat berjalan dengan lebih maksimal sehingga dapat menjadi sarana perbaikan sikap dan tingkah laku sebelum nantinya kembali ketengah-tengah lingkungan masyarakat pada umumnya. kata kunci: lembaga pemasyarakatan, narapidana, pembinaan, wanita, perilaku

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PERPUSTAKAAN UMUM DAERAH KABUPATEN ACEH BESAR (Rikza, 2019) ,

PEMENUHAN HAK-HAK NARAPIDANA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN WANITA KLAS IIA TANJUNG GUSTA (SUATU PENELITIAN DI KOTA MEDAN) (SYAWALUDDIN SITOMPUL, 2016) ,

POLA PEMBINAAN PEMASYARAKATAN NARAPIDANA DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS IIA BANDA ACEH (STUDI KASUS DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS IIA BANDA ACEH) (Zakiatul Ula, 2016) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi