NOVAL SUHENDRA. ANALISIS STABILITAS PASAR KEUANGAN INDONESIA. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2017

Abstrak

Abstrak judul : analisis stabilitas pasar keuangan indonesia nama : noval suhendra nim : 1301101010132 fak./jurusan : ekonomi dan bisnis/ekonomi pembangunan dosenpembimbing : fakhruddin, s.e., m.s.e. penelitian ini bertujuan untuk menganalisis stabilitas pasar keuangan indonesia dengan melihat pengaruh nilai tukar, ihsg, pertumbuhan jumlah uang beredar (m2) dan jibor (jakarta interbank offered rate) terhadap fsi (financial stability index). model analisis dalam peneltian ini adalah model ardl (autoregressive distributed lag) dengan menggunakan data kuartalan dari tahun 1998 sampai dengan tahun 2016. hasil penelitian menunjukkan bahwa stabilitas pasar keuangan indonesia sangat dipengaruhi oleh pergerakan nilai tukar rupiah, ihsg dan pertumbuhan jumlah uang beredar. pengaruh tersebut terlihat selama dua periode untuk nilai tukar, satu periode untuk ihsg dan dua periode untuk pertumbuhan jumlah uang beredar sedangkan jibor tidak memengaruhi stabilitas pasar

Baca Juga : PERAN BANK INDONESIA DALAM RANGKA PROGRAM KEUANGAN INKLUSIF DI KOTA BANDA ACEH (RIFA RUFAIDAH, 2016) ,

Baca Juga : ANALISIS KINERJA KEUANGAN BANK BUMN SEBELUM DAN SESUDAH PERATURAN BANK INDONESIA NO.13/1/PBI/2011 (Maulina Tiar Rahmawati, 2016) ,

euangan indonesia. hasil penelitian juga menunjukkan dalam jangka panjang stabilitas pasar keuangan indonesia dipengaruhi oleh nilai tukar, ihsg dan pertumbuhan jumlah uang beredar hal ini menunjukkan ketika terjadi shock pada ketiga variabel ini maka akan langsung berdampak pada stabilitas pasar keuangan indonesia. oleh karena itu penting bagi pemerintah dalam menjaga stabilitas diantara ketiga variabel tersebut. untuk penelitian selanjutnya disarankan agar menambah variabel penting lainnya untuk menyusun financial stability index supaya lebih jelas lagi dalam menggambarkan stabilitas pasar keuangan indonesia, dan juga mengganti variabel independen yaitu jibor dengan suku bunga lainnya yang menjadi acuan dalam menjalankan transaksi di pasar keuangan. kata kunci : financial stability index, nilai tukar, ihsg, pertumbuhan jumlah uang beredar, jibor,

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : suhendra_noval@yahoo.com atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PENGARUH NON-LINEAR SENTIMEN INVESTOR TERHADAP RETURN SAHAM PADA INDUSTRI MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE PENELITIAN TAHUN 2014-2015 (FADHLILLAH, 2017) ,

ANALISIS KEBIJAKAN INKLUSI DI INDONESIA (FRAYA NABILA, 2018) ,

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA DAN MALAYSIA DITINJAU DARI MAQASHID SHARIAH INDEX (Riky Ramadhani, 2016) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi