Putri Sakinah. MOTIVASI PETANI DALAM UPAYA PEMANFAATAN LAHAN TIDUR DI KECAMATAN PEUKAN BADA KABUPATEN ACEH BESAR. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2017

Abstrak

Motivasi petani dalam upaya pemanfaatan lahan tidur di kecamatan peukan bada kabupaten aceh besar oleh putri sakinah/agribisnis universitas syiah kuala abstrak motivasi adalah suatu dorongan bagi perilaku seseorang untuk melakukan suatu usaha termasuk usaha dalam pemanfaatan lahan tidur. lahan tidur merupakan lahan yang tidak diusahakan selama lebih dari dua tahun untuk kegiatan pertanian yang produktif.motivasi sangat diperlukan oleh seorang petani untuk mengupayakan pemanfaatan lahan tidur yang di pengaruhi oleh faktor ekonomi dan faktor sosial petani. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat motivasi petani dan faktor-faktor yang memotivasi petani dalam upaya pemanfaatan lahan tidur di kecamatan peukan bada kabupaten aceh besar. hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat motivasi petani dalam upaya pemanfaatan lahan tidur tergolong sedang, artinya petani memiliki keinginan dan harapan yang tinggi akan tetapi petani memiliki keyakinan yang rendah untuk dapat memanfaatkan

Baca Juga : KONVERSI LAHAN SAWAH DAN DAMPAKNYA TERHADAP PENDAPATAN PETANI DI KABUPATEN ACEH BESAR (STUDI KASUS KECAMATAN DARUL IMARAH DAN PEUKAN BADA) (Ichwal Zais, 2020) ,

Baca Juga : PENGELOLAAN KAWASAN KONSERVASI INDRA PURWA TERHADAP HASIL TANGKAPAN NELAYAN DI KECAMATAN PEUKAN BADA KABUPATEN ACEH BESAR (Nurismi, 2014) ,

lahan tidur. faktor-faktor yang memotivasi petani dalam upaya pemanfaatan lahan tidur yaitu faktor ekonomi yang terdiri dari modal dan pendapatan dan faktor sosial yang terdiri dari persepsi, sikap dan lingkungan. kata kunci: motivasi, lahan tidur, pemanfaatan lahan tidur, faktor ekonomi dan sosial motivation of farmersin efforts to use of idle land in peukan bada subdistrict of aceh besar by putrisakinah/agribusinesssyiah kuala university abstract motivation is a boost for someone to do a business, including business in the utilization of idle land. idle land is land that is not cultivated for more than two years for productive agricultural activities. motivation is required by a farmer topursue the utilization of idle land that is affected by economic and social factors farmers. this study aims to determine the level of motivation of farmers and the factors that motivate farmers in efforts to use idle land in peukan bada districts,aceh besarregency. the results showed that the level of motivation of farmers in efforts to use idle land is classified, meaning that farmers have the desire and expectations were high but farmers have low confidence to be able to take advantage of idle land. factors that motivate farmers in efforts to use idle land that is economic factors which consist of capital and income and social factors which consists of perception, attitude and environment. keywords: motivation, idle land, utilization of idle land, economic and social

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : putri.sakinahh@yahoo.co.id atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

TINGKAT KESEJAHTERAAN MASYARAKAT TANI KORBAN TSUNAMI DI KECAMATAN PEUKAN BADA KABUPATEN I ACEH BESAR (RAHMAH DARA AYUNDA, 2016) ,

PARTISIPASI MASYARAKAT PESISIR DALAM USAHA REHABILITASI LAHAN MANGROVE DI KECAMATAN PEUKAN BADA KABUPATEN ACEH BESAR (Julie Sari Avolita, 2013) ,

ANALISIS KOMPERATIF PENDAPATAN USAHATANI PADI SAWAH SEBELUM DENGAN SESUDAH TSUNAMI KECAMATAN PEUKAN BADA (ELFIANI, 2020) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi