Mahara Putra. PERSEPSI APARATUR PEMERINTAHAN DESA TERHADAP PERAN PENDAMPING DESA (SUATU PENELITIAN DI DESA GELAMPANG WIH TENANG UKEN KECAMATAN PERMATA). Banda Aceh : Fakultas KIP Universitas Syiah Kuala, 2017

Abstrak

Abstrak kata kunci : persepsi, aparatur pemerintahan desa, peran, pendamping desa penelitian ini berjudul “persepsi aparatur pemerintahan desa terhadap peran pendamping desa”. penelitian ini dilatarbelakangi oleh masih banyak permasalahan-permasalahan yang sering terjadi di desa gelampang wih tenang uken, sehingga kehadiran pendamping desa itu diharapkan bisa memberikan kontribusi yang besar dalam menyelesaikan permasalahan-permasalahan tersebut. adapun masalah yang dimaksud yaitu: (1) masih belum optimalnya pelaksanaan pendamping desa, (2) pendamping desa belum melaksanakan tugasnya dengan baik. rumusan masalah meliputi: 1) bagaimana persepsi aparatur pemerintahan desa terhadap peran pendamping desa di desa gelampang wih tenang uken. 2) bagaimana peran pendamping desa di desa gelampang wih tenang uken dalam melaksanakan tugasnya. tujuan penelitian ini adalah 1) untuk mengetahui persepsi aparatur pemerintahan desa terhadap peran pendamping desa. 2) untuk mengetahui bagaimana

Baca Juga : EFEKTIVITAS REALISASI PROGRAM ALOKASI DANA DESA (ADD) DI DESA GELAMPANG WIH TENANG UKEN KECAMATAN PERMATA KABUPATEN BENER MERIAH (Irfan Hidayat, 2018) ,

Baca Juga : PERSEPSI APARATUR PEMERINTAHAN DESA TERHADAP KINERJA PENDAMPING DESA DI MUKIM SEJAHTERA KECAMATAN KLUET UTARA KABUPATEN ACEH SELATAN (Fajri Yulizar, 2018) ,

n pendamping desa dalam melaksanakan tugasnya. penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, sedangkan metode yang digunakan adalah metode deskriptif dengan menggunakan teknik wawancara. pengambilan subjek dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling. subjek penelitian dalam penelitian ini berjumlah 14 orang dari aparatur pemerintaan desa gelampang wih tenang uken, kecamatan permata, kabupaten bener meriah. hasil penelitian menunjukkan bahwa persepsi aparatur pemerintahan desa terhadap peran pendamping desa, menurut aparatur pemerintahan desa, pendamping desa memiliki peranan yang penting di desa, yaitu: sebagai fasilitator, motivator, membantu aparatur pemerintahan desa, mengawal pengelolaan dana desa, menemukan potensi desa, menyusun keuangan desa, dan pembangunan desa. dalam melaksanakan tugasnya, menurut aparatur pemerintahan desa gelampang wih tenang uken kecamatan permata kabupaten bener meriah, pendamping desa belum melaksanakan tugasnya dengan baik, hal ini disebabkan karena ada beberapa tugas yang belum dijalankan yaitu: mendampingi desa dalam usaha ekonomi desa, pendayagunaan sumberdaya alam dan teknologi tepat guna. saran dalam penelitian ini yaitu (1) diharapkan kepada pendamping desa agar dapat mengemban amanah dalam melaksanakan tugas-tugasnya (2) kepada aparatur pemerintahan desa agar dapat meningkatkan hubungan dengan pendamping desa maupun masyarakat desa agar dana desa dapat dikelola secara terencana dan partisipatif oleh pemerintah

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PARTISIPASI MASYARAKAT DENGAN BADAN PERMUSYWARATAN DESA DALAM RANGKA PEMBANGUNAN DESA GELAMPANG WIH TENANG UKEN KECAMATAN PERMATA KABUPATEN BENER MERIAH (Jasmiadi, 2017) ,

PERAN PENDAMPING DESA DALAM MENUNJANG PEMBANGUNAN DESA (STUDI DI GAMPONG KEUMUMU HULU KECAMATAN LABUHAN HAJI TIMUR KABUPATEN ACEH SELATAN) (M NAZRI, 2017) ,

PENINGKATAN KINERJA APARATUR PEMERINTAHAN DESA MELALUI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DI DESA BIES RNPENENTANAN KABUPATEN ACEH TENGAH (MUHAMMAD AMIN, 2015) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi