Astia Ulfa. PELANGGARAN PEDOMAN PERIKLANAN OBAT TRADISIONAL MENTERI KESEHATAN OLEH MEDIA CETAK DI ACEH (STUDI KASUS MEDIA CETAK HARIAN SERAMBI INDONESIA). Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2017

Abstrak

Abstrak penelitian ini berjudul “pelanggaran pedoman periklanan obat tradisional menteri kesehatan oleh media cetak di aceh (studi kasus media cetak harian serambi indonesia)”. tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apa faktor yang mempengaruhi media cetak harian serambi indonesia mempublikasikan iklan pengobatan alternatif dengan melanggar pedoman keputusan menteri kesehatan nomor: 386/men.kes/sk/1v/1994 tentang pedoman periklanan: obat bebas, obat tradisional, alat kesehatan, kosmetika, perbekalan kesehatan rumah tangga dan makanan-minuman. ada beberapa iklan yang diteliti, yaitu iklan “fisioterapi sasya medica”, iklan “green cap kapsul khusus pria” , iklan “kesehatan mengobati wasir/ambeien” dan iklan “kini, pengantin baru ini tak cepat lelah lagi”. teori yang digunakan adalah teori ekonomi media, disini media menjadi perusahaan dimana pengiklan menjadi klien-klien dari media tersebut. metode penelitian menggunakan pendekatan penelitian kualitatif dengan jenis penelitian

Baca Juga : KEPENTINGAN EKONOMI-POLITIK MEDIA DALAM PEMBERITAAN PADA MEDIA CETAK SERAMBI INDONESIA (RISKA KHAIRANI, 2019) ,

Baca Juga : PROSES GATEKEEPING PEMBERITAAN LGBT PADA HARIAN SERAMBI INDONESIA (QURRATA AYUNI, 2019) ,

deskriptif. alat pengumpulan data dalam penelitian ini berupa wawancara semi berstruktur, observasi dan studi dokumentasi. teknik pemilihan informan yang digunakan adalah teknik purposive. berdasarkan hasil dan pengolahan data yang dilakukan maka terlihat bahwa ada suatu unsur kepentingan pada media cetak harian serambi indonesia dalam bisnis ekonomi pada media, mengingat iklan-iklan pada media cetak harian serambi indonesia baik dengan sistim iklan paketan maupun non paket di bayar mahal oleh pihak produsen (client). sehingga iklan merupakan pendapatan utama bagi media cetak serambi indonesia dan sangat berpengaruh dalam menjaga stabilitas media. kata kunci: iklan, media cetak harian serambi indonesia, pengobatan

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PENGARUH PEMBERITAAN MEDIA CETAK SERAMBI INDONESIA TERHADAP PARTISIPASI POLITIK MAHASISWA FISIP UNSYIAH PADA PEMILUKADA ACEH 2012. (Rahmad Muhajir, 2014) ,

1110102010054 (MUAMMAR, 2016) ,

PENGARUH PEMBERITAAN LAMBANG DAN BENDERA ACEH DI MEDIA CETAK SERAMBI INDONESIA TERHADAP TINGKAT KECEMASAN MASYARAKAT KOTA BANDA ACEH (, 2015) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi