nurhafidhah. PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BERDASARKAN MASALAH (PROBLEM BASED INSTRUCTION) PADA MATERI OPERASI PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN PECAHAN SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 BANDA ACEH. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2013

Abstrak

Abstrak kata kunci : pembelajaran berdasarkan masalah (problem based instruction), penjumlahan dan pengurangan pecahan model pembelajaran berdasarkan masalah merupakan suatu model pembelajaran yang didasarkan pada banyaknya permasalahan yang membutuhkan penyelidikan autentik yakni penyelidikan yang membutuhkan penyelesaian nyata dari permasalahan yang nyata. penelitian yang berjudul “penerapan model pembelajaran berdasarkan masalah (problem based instruction) pada materi operasi penjumlahan dan pengurangan pecahan siswa kelas iv sd negeri 2 banda aceh” ini mengangkat masalah apakah hasil belajar siswa melalui penerapan model pembelajaran berdasarkan masalah (problem based instruction) pada materi operasi penjumlahan dan pengurangan pecahan siswa kelas iv sd negeri 2 banda aceh dapat mencapai ketuntasan? penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ketuntasan hasil belajar siswa melalui penerapan model pembelajaran berdasarkan masalah (problem based instruction) pada materi operasi

Baca Juga : PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD (STUDENT TEAM ACHIVEMENT DIVISION) PADA MATERI PECAHAN DI KELAS V SD NEGERI 1 JEUMPET (Lusia Fitriana, 2014) ,

Baca Juga : MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SNOWBALL THROWING PADA MATERI PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN PECAHAN DI KELAS V SD NEGERI 2 BANDA ACEH (Afira zenita puteri, 2015) ,

enjumlahan dan pengurangan pecahan siswa kelas iv sd negeri 2 banda aceh. populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas iv sd negeri 2 banda aceh yang berjumlah 101 siswa. sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas iv a tahun ajaran 2012-2013 sebanyak 31 siswa. penelitian ini digolongkan sebagai penelitian eksperimen dengan menggunakan pendekatan kuantitatif dan jenis penelitian eksperimen semu dengan design one-shot case study. pengumpulan data pada penelitian ini yaitu melalui tes dari materi yang telah dipelajari untuk mengukur kemampuan siswa, tes dilakukan dengan postes. nilai yang didapat dari tes inilah yang diambil sebagai data, kemudian data diolah dengan menggunakan rumus uji-t pada taraf signifikan ? = 0,05 dan, dk = 30. dari hasil tersebut diperoleh t_hitung > t_tabel yaitu 8,21 > 1,70, maka h_o ditolak dan h_1 diterima. dengan demikian hipotesis yang berbunyi: “hasil belajar siswa melalui penerapan model pembelajaran berdasarkan masalah (problem based instruction) pada materi operasi penjumlahan dan pengurangan pecahan siswa kelas iv sd negeri 2 banda aceh dapat mencapai ketuntasan”, dapat

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TPS PADA MATERI PENJUMLAHAN PECAHAN DI KELAS V SD NEGERI 18 BANDA ACEH (Dara Mahastura, 2014) ,

ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA MATERI PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN PECAHAN PADA KELAS V SD NEGERI 33 KOTA BANDA ACEH (Intan Mulia, 2014) ,

PENERAPAN PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING PADA OPERASI PECAHAN DI KELAS VII SMP NEGERI 3 BANDA ACEH (Ida Nursanty, 2015) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi