MINA PARSIA RISKA. PENGARUH GAIRAH KERJA TERHADAP KINERJA DENGAN KETERIKATAN KOGNITIF SEBAGAI VARIABEL MEDIASI. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2017

Abstrak

Abstrak penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gairah harmonis dan gairah obsesif terhadap kinerja dengan keterikatan kognitif sebagai variabel mediasi. sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah mahasiswa universitas syiah kuala banda aceh. metode penelitian ini menggunakan kuesioner sebagai instrumen penelitian. stratiefied random sampling sebagai teknik pengambilan sampel. metode analisis hierarchical linear modeling (hlm) digunakan sebagai metode analisis untuk mengetahui pengaruh dari variabel-variabel yang terlibat. hasil penelitian ini menunjukkan bahwa gairah harmonis berpengaruh positif terhadap signifikan terhadap kinerja. gairah obsesif positif terhadap kinerja. selain itu diperoleh hasil bahwa dengan keterikatan kognitif memediasi secara parsial, dan gairah obsesif terhadap kinerja dan keterikatan kognitif memediasi secara parsial pengaruh dari gairah harmonis terhadap kinerja. kata kunci: gairah harmonis, gairah obsesif, kinerja,

Baca Juga : DAMPAK PEMENUHAN MISI ORGANISASI DAN DUKUNGAN ORGANISASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI: KETERIKATAN KERJA SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (STUDI KASUS PADA DINAS PERTANIAN DAN PRKEBUNAN ACEH) (MUTIARA SEPTRI PERTIWI, 2018) ,

Baca Juga : ANALISIS HUBUNGAN PELAYANAN DAN KINERJA PERSONIL TERHADAP CITRA ORGANISASI DENBEKANG MBO DENGAN KOMITMEN ORGANISASI SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (Aris Priyanto, 2020) ,

rikatan

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PENGARUH WORK OVERLOAD, WORK-FAMILY CONFLICT DAN FAMILY-WORK CONFLICT TERHADAP JOB EMBEDDEDNESS KARYAWATI PERBANKAN NASIONAL BANDA ACEH DENGAN EMOTIONAL EXHAUSTION SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (Muhammad Faisal, 2016) ,

PENGARUH KETERIKATAN KERJA, PERSEPSI DIRI DAN KETERLIBATAN KERJA TERHADAP PERILAKU INOVATIF DAN IMPLIKASINYA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DINAS BINA MARGA ACEH (Ryan Rinaldy, 2019) ,

HUBUNGAN EFIKASI DIRI TERHADAP KETERIKATAN KERJA: PENGEMBANGAN IKLIM SUMBER DAYA MANUSIA SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (STUDY PENELITIAN DI PLTU NAGAN RAYA) (Chairatul Ulya, 2017) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi