KEUMALASARI. PENGARUH PROMOSI KESEHATAN CUCI TANGAN DAN JAJANAN SEHAT TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWA MIN KUTABARO KABUPATEN ACEH BESAR. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2016

Abstrak

Pengaruh promosi kesehatan cuci tangan dan jajanan sehat terhadap pengetahuan dan sikap siswa min kutabaro aceh besar oleh: keumalasari komisi pembimbing: dr. kartini hasballah, m.s, apt dr. dr. imran, sp. s., m. kes abstrak cuci tangan dan jajanan sehat merupakan salah satu solusi yang mudah dan efektif dalam pencegahan penyakit menular dan juga dapat mencegah gangguan saluran pencernaan. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh promosi kesehatan cuci tangan dan jajanan sehat terhadap pengetahuan dan sikap siswa min lamrabo kecamatan kutabaro kabupaten aceh besar. intervensi promosi kesehatan dilakukan dengan metode ceramah, diskusi, demontrasi serta permainan menggunakan leaflet, booklet dan gambar. jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan design pre experimental berupa the one gruop pretest-posttest design terhadap 153 responden yang diperoleh secara purposive sampling. instrumen penelitian dalam bentuk kuesioner dengan tehnik analisa data

Baca Juga : HUBUNGAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU JAJAN DI SEKOLAH DENGAN STATUS KESEHATAN ANAK USIA 13-14 TAHUN DI SMPN BANDA ACEH (Ninin Ernia, 2017) ,

Baca Juga : PENGARUH PROMOSI KESEHATAN TENTANG KANKER SERVIKS TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWI SMA NEGERI 3 BANDA ACEH (M HABIBIE FAISAL, 2019) ,

an uji statistik parametrik paired t-test. hasil penelitian menunjukkan terdapat pengaruh promosi kesehatan terhadap peningkatan pengetahuan dengan nilai rerata 8,398 sebelum intervensi meningkat jadi 13,99 (p=0,000) dan peningkatan sikap dengan nilai rerata 47,74 sebelum intervensi meningkat jadi 64,47 (p=0,000). promosi kesehatan merupakan prioritas utama dan merupakan salah satu intervensi keperawatan yang efektif meningkatkan tingkat kesadaran siswa akan pentingnya cuci tangan dan jajanan sehat di sekolah. diharapkan pendidikan kesehatan tentang cuci tangan dan jajanan sehat dapat dijadikan salah satu tindakan keperawatan pada siswa di sekolah. kata kunci : promosi kesehatan, cuci tangan, jajanan sehat, pengetahuan,

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

HUBUNGAN KETERSEDIAAN FASILITAS DENGAN PERILAKU CUCI TANGAN PADA ANAK USIA SEKOLAH DASAR BANDA ACEH (HAYATUN NUFUS, 2017) ,

HUBUNGAN CUCI TANGAN DENGAN KEJADIAN DIARE PADA BAYI USIA DI BAWAH TIGA TAHUN (BATITA) DI PUSKESMAS DARUL IMARAH KABUPATEN ACEH BESAR TAHUN 2015 (Karina Nuzulyanti, 2015) ,

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN PERAN IBU MENGENAI JAJANAN SEHAT DENGAN PERILAKU MEMILIH MAKANAN PADA ANAK USIA SEKOLAH DI SEKOLAH DASAR KECAMATAN DARUSSALAM ACEH BESAR (ALVI ARHAMUNNISA, 2018) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi