nur maulidawati. HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE PADA MATERI BANGUN RUANG DI KELAS IV SD NEGERI 18 BANDA ACEH. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2013

Abstrak

Abstrak kata kunci: hasil belajar, model pembelajaran kooperatif tipe tps, bangun ruang balok dan kubus. penelitian yang berjudul “hasil belajar siswa melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe think pair share pada materi bangun ruang di kelas iv sd negeri 18 banda aceh” ini mengangkat masalah apakah siswa dapat mencapai ketuntasan hasil belajarnya melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe think pair share pada materi bangun ruang? penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ketuntasan hasil belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe think pair share pada materi bangun ruang. pendekatan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian eksperimen semu. populasi penelitian ini adalah siswa sdn 18 banda aceh tahun ajaran 2012-2013, sedangkan sampel yang diambil adalah siswa kelas iv sd negeri 18 tersebut yang berjumlah 30 orang. pengumpulan data dalam penelitian ini melalui

Baca Juga : PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE PADA MATERI LUAS BANGUN DATAR DI KELAS V SD NEGERI 62 BANDA ACEH (Linawati, 2014) ,

Baca Juga : PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWAPADA MATERI OPERASI BILANGAN BULAT MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK-PAIR-SHARE DI KELAS IV SDN UJONG KUTA (Murni Asdar, 2014) ,

ata tes hasil belajar. data tersebut diolah dengan menggunakan rumus statistik uji-t. dengan taraf signifikan ? = 0,05 dengan derajat kebebasan dk = (n-1) = (30-1). dari nilai tersebut diperoleh = 1,70 karena 3,67 > 1,70 maka > , sehingga h 0 ditolak dan h ( , ) () diterima. dengan demikian dapat disimpulkan bahwa dengan menggunakan model pembelajaran 1 kooperatif tipe think pair share siswa dapat mencapai ketuntasan hasil belajar nya pada materi bangun ruang (balok dan kubus). oleh karena itu disarankan guru dapat mengaplikasikan pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe think pair share khususnya pada materi bangun ruang balok dan kubus di sekolah dasar.

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) PADA MATERI PERBANDINGAN RNDI KELAS VII SMP NEGERI 18 BANDA ACEH (LISA RAMADHANI, 2015) ,

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE PADA MATERI BENTUK ALJABAR DI KELAS VII SMP NEGERI 7 BANDA ACEH (Varadilla, 2019) ,

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TPS (THINK PAIR SHARE) PADA MATERI MENULIS SURAT RESMI DI KELAS VI SD NEGERI 3 TAPAKTUAN (Wilda Aslita, 2014) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi