IQBAL. HUBUNGAN KEMAMPUAN MOTOR ABILITY DENGAN KETERAMPILAN BERMAIN SEPAK BOLA PADA KLUB HIMADIRGA UNSYIAH. Banda Aceh : Fakultas FKIP Universitas Syiah Kuala, 2016

Abstrak

Abstrak kata kunci: motor ability, keterampilan bermain sepakbola penelitian yang berjudul ‘‘hubungan motor ability dengan keterampilan bermain sepakbola pada klub himadirga unsyiah’’. sepakbola merupakan salah satu cabang olahraga yang dipengaruhi oleh berbagai faktor. motor ability merupakan salah satu yang mempengaruhi keterampilan dalam permainan sepak bola. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan motor ability dengan keterampilan bermain sepakbola pada klub himadirga unsyiah. jenis penelitian termasuk penelitian deskriptif dengan uji korelasi. populasi dalam penelitian ini adalah pemain klub himadirga fkip unsyiah yang berjumlah 20 orang. adapun yang menjadi sampel dalam penelitian ini sebanyak 20 orang yang didapatkan melalui total sampling. teknik pengumpulan data yang dilakukan adalah tes motor ability yang terdiri dari tes melempar pada sasaran untuk mengukur koordinasi mata tangan, tes kelentukan togok dan pinggang untuk mengukur kemampuan kelentukan togok

Baca Juga : EVALUASI TINGKAT KETERAMPILAN BERMAIN SEPAKBOLA PEMAIN KLUB PUJA FC UJONG PACU LHOKSEUMAWE (Mardani, 2014) ,

Baca Juga : EVALUASI TINGKAT KARDIOVASKULER RESPIRASI PEMAIN SEPAK BOLA KLUB PERSERU ACEH BESAR RNTAHUN 2012 (mardianus, 2014) ,

n pinggang, tes lompat jauh tanpa awalan untuk mengukur power otot tungkai, tes lengkup bangun untuk mengukur kecepatan mengubah posisi tubuh, tes push up untuk mengukur kekuatan lengan dan bahu, tes suttle run untuk mengukur kelincahan, dan tes keterampilan sepakbola yang terdiri dari tes heading, tes passing dan stoping, tes dribling dan tes shooting. data diolah dengan menggunakan statistik dalam bentuk perhitungan nilai rata-rata, sd, korelasi, determinasi dan pengujian hipotesis. berdasarkan hasil penelitian didapatkan x ?=42,86, y ?=63,08, sdx=8,41, sdy= 6,79, rxy=0,91, kp=82,81% dan pengujian hipotesis dengan uji t sebesar 9,39. hal ini menunjukkan bahwa hasil penelitian variabel x mempengaruhi variabel y sebesar 82,81% dan 17,19% dipengaruhi oleh faktor lain. hasil pengujian hipotesis menunjukan bahwa thit= 9,39> ttab= 1,75, berarti terdapat hubungan yang signifikan. hasil penelitian ini menunjukkan bahwa motor ability memiliki korelasi yang signifikan dengan keterampilan bermain sepakbola pada klub himadirga unsyiah.

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

KONTRIBUSI KELINCAHAN DAN POWER OTOT TUNGKAI TERHADAP KEMAMPUAN SHOOTING BOLA PADA KLUB SEPAKBOLA HIMADIRGA UNSYIAH (Agus Maulana, 2020) ,

HUBUNGAN KELENTUKAN PERGELANGAN KAKI DENGAN KEMAMPUAN SHOOTING PEMAIN SEPAKBOLA PADA KLUB HIMADIRGA UNSYIAH TAHUN 2014 (Radiansyah, 2016) ,

HUBUNGAN POWER OTOT TUNGKAI DENGAN KEMAMPUAN TENDANGAN (SHOOTING) DALAM SEPAKBOLA PADA KLUB HIMADIRGA PROGRAM STUDI PENJASKESREK FKIP UNSYIAH TAHUN 2015 (Yusviandi, 2017) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi