Cut Maulydia Irmas. EFEKTIVITAS PUPUK CAIR AMPAS TEBU (SACCHARUM OFFICINARUM L.) DALAM PERTUMBUHAN GENERATIF KEDELAI (GLYCINE MAX (L.) MERRILL). Banda Aceh : Fakultas FKIP Universitas Syiah Kuala, 2016

Abstrak

Abstrak penelitian tentang efektivitas pupuk cair ampas tebu dalam pertumbuhan generatif kedelai telah dilaksanakan pada bulan mei sampai oktober 2015 di desa rukoh, kecamatan syiah kuala kota banda aceh. tujuan penelitian untuk mengetahui efektivitas pupuk cair ampas tebu terhadap pertumbuhan generatif kedelai. metode penelitian eksperimen dengan menggunakan rancangan acak lengkap (ral) dengan 5 perlakuan dan 5 ulangan. perlakuan terdiri dari p0 (kontrol), p1 (25% pupuk cair ampas tebu), p2 (50% pupuk cair ampas tebu), p3 (75% pupuk cair ampas tebu), dan p4 (100% pupuk cair ampas tebu). data dianalisis dengan anava pada taraf 5%, bila terdapat perbedaan terhadap perlakuan dilanjutkan dengan uji lanjut. hasil penelitian menunjukkan pemberian pupuk cair ampas tebu efektif terhadap jumlah bunga dan jumlah polong, namun tidak efektif terhadap berat kering biji. konsentrasi terbaik untuk meningkatkan jumlah bunga yaitu 100% pupuk cair pada umur 55 hst, sedangkan jumlah polong terbaik

Baca Juga : DAYA GUNA PUPUK CAIR AMPAS TEBU (SACCHARUM OFFICINARUM) TERHADAP PERBINTILAN DAN PERTUMBUHAN VEGETATIF KEDELAI (GLYCINE MAX (L) MERRILL) (Hilmawati Rizky, 2016) ,

Baca Juga : PENGARUH PEMUPUKAN NITROGEN DAN FOSFOR TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI, SERTA MUTU FISIOLOGI BENIH KEDELAI (GLYCINE MAX (L) MERILL.) (Cut Fitri, 2016) ,

(50% pupuk cair) saat 106 hst. kesimpulan penelitian adalah pupuk cair ampas tebu efektif meningkatkan pertumbuhan generatif, yaitu pada jumlah bunga dan jumlah polong. kata kunci: pertumbuhan generatif , kedelai, pupuk cair ampas

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PENGARUH KONSENTRASI PUPUK ORGANIK CAIR DAN JENIS MULSA ORGANIK TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL BAWANG MERAH (ALLIUM ASCALONICUM L.) (danil akbar, 2015) ,

EFEKTIVITAS MIKORIZA DAN KOMPOS TERHADAP SIFAT KIMIA TANAH DAN PERTUMBUHAN SERTA HASIL KEDELAI (GLYCINE MAX (L) MERRILL)PADA ULTISOL (khairuna, 2015) ,

LITERATURE REVIEW: ISOLASI, KARAKTERISASI, DAN APLIKASI NANOKRISTAL SELULOSA DARI AMPAS TEBU (LAILA SONIA, 2020) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi