kartika rozaimah. KAJIAN HASIL BELAJAR DAN AKTIVITAS SISWA MAN DARUSSALAM PADA PEMBELAJARAN MATERI REAKSI REDOKS MELALUI PRAKTIKUM BERBASIS INKUIRI TERBIMBING. Banda Aceh : Fakultas FKIP Universitas Syiah Kuala, 2015

Abstrak

Kata kunci: metode praktikum berbasis inkuiri terbimbing, hasil belajar, aktivitas, reaksi redoks. telah dilakukan penelitian yang berjudul “kajian hasil belajar dan aktivitas siswa man darussalam pada pembelajaran materi reaksi redoks melalui praktikum berbasis inkuiri terbimbing”. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar, aktivitas, tanggapan siswa terhadap penerapan metode praktikum berbasis inkuiri terbimbing, sikap dan keterampilan siswa. jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. subjek penelitian adalah siswa kelas x-ipa 1 dengan jumlah siswa 36 orang. instrumen yang digunakan untuk mengumpulkan data yaitu soal tes, observasi, angket, sikap dan keterampilan. data yang diperoleh diolah dengan menggunakan rumus persentase. hasil penelitian menunjukkan bahwa secara klasikal ketuntasan hasil belajar siswa pada pretest 19,44% dan posttest mencapai 86,11%. hasil aktivitas siswa pada pertemuan pertama sebesar 84,4% dan pertemuan

Baca Juga : PENERAPAN MODEL INKUIRI TERBIMBING PADA MATERI LAJU REAKSI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN AKTIVITAS SISWA KELAS XI IPA DI MAN BANDA ACEH 1 (WAHYUNI, 2016) ,

Baca Juga : PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING BERBASIS PRAKTIKUM UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA PADA MATERI FOTOSINTESIS DI SMP NEGERI 9 BANDA ACEH (Nela Yuliana, 2016) ,

kedua mencapai 85,8%. persentase tanggapan siswa yang setuju pada penerapan metode praktikum berbasis inkuiri terbimbing sebesar 88,27 dan 11,73% siswa kurang setuju. pada pertemuan pertama kedisiplinan siswa 90,28%, kerjasama siswa 91,67 dan 84,72% untuk tanggung jawab, sedangkan kedisiplinan, kerjasama serta tanggung jawab pada pertemuan kedua mengalami penurunan yaitu: 89,58; 81,25 dan 78,47%. nilai keterampilan siswa secara klasikal 100% tuntas. berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa hasil belajar dan aktivitas siswa dapat diketahui melalui praktikum berbasis inkuiri terbimbing, tanggapan siswa positif terhadap penerapan metode praktikum berbasis inkuiri terbimbing, sikap kedisiplinan, kerjasama juga tanggung jawab siswa sangat bagus dan nilai keterampilan siswa tuntas

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING BERBASIS PRAKTIKUM PADA MATERI SISTEM EKSKRESI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR KOGNITIF DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA SMA NEGERI 1 INDRAPURI ACEH BESAR (Nafisah Hanim, 2015) ,

PEMBELAJARAN INKUIRI BERBASIS PRAKTIKUM PADA KONSEP KEANEKARAGAMAN HAYATI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA DI SMA NEGERI 11 BANDA ACEH (Kamalliansyah Walil, 2019) ,

PENGEMBANGAN HANDOUT BERBASIS INKUIRI TERBIMBING PADA MATERI LAJU REAKSI DI KELAS XI SMAN 12 BANDA ACEH TAHUN PELAJARAN 2017/2018 (Henni Erlia, 2018) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi