SARTINA. PENGARUHPENGGUNAAN METODE DISKUSI BERBANTUAN MEDIA GAMBAR TERHADAPHASIL BELAJARIPS TERPADU SISWA KELAS VII MTSN RUKOHBANDA ACEH. Banda Aceh : Fakultas FKIP Universitas Syiah Kuala, 2015

Abstrak

Abstrak kata kunci: pengaruh, metode diskusi, siswa, ips terpadu. metode diskusi adalah cara penyajian pelajaran, dimana siswa-siswa dihadapkan kepada suatu masalah yang bisa berupa pernyataan yang bersifat problematis untuk dibahas dan dipecahkan bersama. metode pembelajaran ini lebih tepat digunakan untuk menarik minat-minat dan daya tarik siswa dalam memahami materi-materi dalam pembelajaran geografi dan siswa dituntut lebih aktif. masalah dalam penelitian ini adalah apakah ada pengaruh penggunaan metode diskusi berbantuan media gambar terhadap hasil belajar ips terpadu siswa kelas vii mtsn rukoh kota banda aceh? untuk mengetahui pengaruh penggunaan metode diskusi berbantuan media gambar terhadap hasil belajar ips terpadu siswa kelas vii mtsn rukoh banda aceh. hipotesis dalam penelitian ini adalah terdapat pengaruh positif dan signifikan penggunaan metode diskusi berbantuan media gambar terhadap hasil belajar ips terpadu siswa kelas vii mtsn rukoh banda aceh. populasi

Baca Juga : PERBANDINGAN HASIL BELAJAR SISWA YANG MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN EXAMPLES NON EXAMPLES DENGAN RNKONVENSIONAL BERBANTUAN MEDIA GAMBAR DALAM MATA PELAJARAN IPS TERPADU DI SMP NEGERI 1 BAITUSSALAM ACEH BESAR (SRI RATNA DEWI, 2015) ,

Baca Juga : HUBUNGAN PERSEPSI SISWA TENTANG KREATIVITAS GURU DAN FASILITAS PEMBELAJARAN DENGAN HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII MTSN KUTA BARO ACEH BESAR (Dewi Hayati, 2016) ,

dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas vii mtsn rukoh banda aceh yang berjumlah 169 siswa, sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas vii1 sebagai kelas eksperimen dan vii2 sebagai kelas kontrol, yang masing-masing kelas berjumlah 30 siswa. pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling. purposive sampling. teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes. berdasarkan hasil pengolahan thitung = 3,80 dan ttabel = 1,68 kriteria pengujian adalah terima h0 jika thitung < ttabel dan sebaliknya tolak h0 jika thitung ? ttabel. dengan demikian thitung > ttabel atau 3,80 > 1,68 sehingga h0 ditolak. kesimpulannya adalah terdapat pengaruh positif dan signifikan penggunaan metode diskusi berbantuan media gambar terhadap hasil belajar ips terpadu siswa kelas vii mtsn rukoh banda

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE PROBLEM BASED LEARNING (PBL) BERBANTUAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA SMPN 8 BANDA ACEH (Desi Marlina, 2019) ,

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL DAN MEDIA ANIMASI PADA MATA PELAJARAN IPS TERPADU DI MTSN 4 BANDA ACEH (Satria Andika, 2019) ,

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF THINK PAIR SHARE BERBANTUAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS TERPADU SMP NEGERI 2 BANDA ACEH (Nur Qamarina, 2017) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi