Muhammad Budi. KARAKTERISTIK LAPISAN PERMUKAAN DANGKAL MENGGUNAKAN GELOMBANG RAYLEIGH DI KECAMATAN KUTA ALAM, BANDA ACEH. Banda Aceh : Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala, 2015

Abstrak

Penelitian tentang karakteristik lapisan permukaan dangkal menggunakan gelombang rayleigh telah dilakukan di kecamatan kuta alam, banda aceh. tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk mengetahui keberadaan lapisan permukaan dangkal yang tersebar di kecamatan kuta alam sehingga dapat diketahui nilai daya dukung tanah dan bagiamana efek amplifikasi yang ditimbulkan dari gempa bumi berdasarkan analisis gelombang permukaan. penelitian ini penting dikarenakan banda aceh merupakan daerah yang sering terjadi gempa bumi dan didominasi oleh endapan aluvial. pengukuran menggunakan seismograf pasi telah dilakukan pada enam lintasan dengan tiap lintasan memiliki spasi antar geophone 1 meter dan total panjang lintasan 33 meter. data yang diperoleh dari hasil pengukuran berupa penjalaran gelombang seismik. pengolahan data dilakukan menggunakan software seisimager melalui tahapan dispersi dan inversi sehingga didapatkan nilai kecepatan gelombang geser (v_s). pemodelan dua dimensi dilakukan

Baca Juga : ANALISIS KECEPATAN GELOMBANG GESER DI AREA PEMBANGUNAN JEMBATAN KRUENG KALENG, SABET, ACEH JAYA (Fatma Rizki, 2016) ,

Baca Juga : INVESTIGASI GEOTEKNIK SUB PERMUKAAN MENGGUNAKAN METODE MASW DI LOKASI PEMBANGUNAN JEMBATAN LAMNYONG KOTA BANDA ACEH (Muhammad Rizki, 2017) ,

nakan software surfer 11. pada lintasan 1 kecepatan gelombang geser diperoleh 60 m/s hingga 400 m/s. lintasan 2 memiliki kecepatan gelombang geser 20 m/s hingga 500 m/s. lintasan 3 memiliki kecepatan gelombang geser 60 m/s hingga 440 m/s. lintasan 4 memiliki kecepatan gelombang geser 40 m/s hingga 420 m/s. lintasan 5 memiliki kecepatan gelombang geser 60 m/s hingga 380 m/s. sedangkan lintasan 6 memiliki kecepatan gelombang geser 70 m/s hingga 370 m/s. berdasarkan range nilai kecepatan gelombang geser tersebut dan berdasarkan sni 1726-2012 tentang klasifikasi jenis batuan dan tanah, maka dapat disimpulkan bahwa lapisan permukaan dangkal daerah penelitian didominasi oleh endapan tanah sedang. kata kunci : gelombang rayleigh, kecepatan gelombang geser, efek

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

IDENTIFIKASI STRUKTUR BAWAH PERMUKAAN MENGGUNAKAN METODE GROUND PENETRATING RADAR (GPR) DI AREA PESISIR KECAMATAN SAMATIGA, ACEH BARAT (Nelza Difia, 2017) ,

INVESTIGASI LAPISAN BAWAH PERMUKAAN DI KECAMATAN MEURAXA, BANDA ACEH MENGGUNAKAN METODE MASW (MULTICHANNEL ANALYSIS OF SURFACE WAVE) (Reni Sri Wahyuni, 2018) ,

APLIKASI METODE SEISMIK REFRAKSI UNTUK MENGIDENTIFIKASI POTENSI TANAH LONGSOR DI DESA NEUHEUN, ACEH BESAR STUDI KASUS: DI KAWASAN PERUMAHAN PERSAHABATAN INDONESIA-TIONGKOK (Zeffry Baron Alafanta, 2018) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi