SAIFUL BACHRI SIREGAR. PENYUSUNAN PETA LAJU KOROSI ATMOSFERIK BAJA KONTRUKSI KAWASAN BANDA ACEH DAN ACEH BESAR MENGGUNAKAN METODE INTERPOLASI KRIGING. Banda Aceh : Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala, 2015

Abstrak

Pembangunan infrastruktur di kawasan banda aceh dan aceh besar pasca tsunami 2004 telah menggunakan baja dalam jumlah yang sangat besar. baja terutama digunakan dalam sektor perhubungan seperti jembatan, pelabuhan dan bandar udara. baja sangat sensitif terhadap serangan korosi, sehingga sangat perlu dikaji aspek korosi akibat terpapar dalam lingkungan kawasan tertentu yang secara khusus diwakili oleh korosi atmosferik. peneliti sebelumnya telah melakukan pengujian tingkat korosivitas atmosferik pada baja kontruksi untuk beberapa lokasi di kawasan banda aceh dan aceh besar, namun belum semua lokasi tercakupi, sehingga perlu ada penambahan lokasi eksposur. akan tetapi cara ini ada kelemahan yaitu memerlukan biaya yang tidak sedikit dan membutuhkan waktu yang lama. salah satu cara yang bisa digunakan untuk menyelesaikan kelemahan itu adalah dengan penyelesaian secara numerik. metode interpolasi kriging adalah salah satu metode numerik yang banyak digunakan untuk pemetaan dan metode ini

Baca Juga : STUDI LAJU KOROSI ATMOSFERIK BAJA KONSTRUKSI DI LINGKUNGAN PABRIK KELAPA SAWIT (PKS) PTPN-I TANJUNG SEUMANTOH (RIZQI AULIA, 2019) ,

Baca Juga : STUDI LAJU KOROSI DAN PERKEMBANGAN PRODUK KOROSI ATMOSFERIK PADA BAJA PROFIL SIKU AKIBAT PEMAPARAN DI LINGKUNGAN FAKULTAS TEKNIK UNSYIAH (Muhibul Jamal, 2019) ,

telah tersedia dalam perangkat lunak surfer. oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk membuat peta laju korosi atmosferik bagi baja kontruksi di kawasan banda aceh dan aceh besar dengan pendekatan numerik menggunakan metode interpolasi kriging. ada dua tahap kegiatan dalam penelitian ini yaitu data collecting dan pembuatan peta. data collecting dilakukan pada delapan lokasi di kawasan banda aceh dan aceh besar. spesimen yang digunakan adalah sama seperti penelitian sebelumnya yaitu baja kontruksi yang tersedia di pasaran. pengambilan data dilakukan setiap 1 bulan sekali dengan masa eksposur selama 12 bulan, pemaparan dan pembersihan spesimen serta perhitungan laju korosi mengacu pada standard astm g-1 dan astm g-50. setelah data diperoleh, dilanjutkan dengan pembuatan peta yang diawali dengan pembuatan data tabular xyz dari data yang sudah ada, disimpan dalam format .dat, kemudian diinterpolasi dengan metode gridding kriging. hasil data collecting menunjukkan bahwa laju korosi yang terjadi pada setiap lokasi pemaparan baja kontruksi berada dalam rentang antara 0,350 mpy- 11,551 mpy. peta laju korosi atmosferik untuk kawasan banda aceh dan aceh besar telah berhasil dibuat berdasarkan delapan data laju korosi yang sudah ada. dari peta ini dapat diprediksi nilai sebaran laju korosi baja kontruksi untuk daerah yang belum ada data pengukuran laju

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

ANALISA KUALITAS AIR PADA SUMUR DANGKAL (SUMUR GALI) BERDASARKAN TINGKAT KEKERUHAN DI KECAMATAN LHOKNGA KABUPATEN ACEH BESAR BERBASIS SIG (Dede Putra Najamuddin, 2016) ,

PENGARUH EKSTRAK DAUN TREMBESI (SAMANEA SAMAN (JACQ.) MERR.) SEBAGAI BAHAN INHIBITOR TERHADAP LAJU KOROSI BAJA PLAT HITAM (BASE PLAT) A36 (Fatriah, 2016) ,

STUDI PERKEMBANGAN PRODUK KOROSI ATMOSFERIK PADA BAJA KARBON MEDIUM AKIBAT PEMAPARAN DI LINGKUNGAN FAKULTAS TEKNIK UNSYIAH (WILLYO, 2019) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi