Fariz Masyhuri. IDENTIFIKASI BAKSO BERFORMALIN PADA WARUNG MIE BAKSO KECAMATAN SYIAH KUALA KOTA BANDA ACEH. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2015

Abstrak

Abstrak penambahan formalin pada bakso akhir-akhir ini sering terjadi di pasaran, kendati demikian masyarakat sekarang kurang memiliki pengetahuan tentang bakso yang aman dan baik untuk dikonsumsi. formalin memiliki dampak yang tidak baik bagi kesehatan. pemakaian formalin pada makanan dapat menyebabkan keracunan pada tubuh manusia. penelitian dilakukan dengan menggunakan metode deskriptif. tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui apakah terdapat bahan kimia formalin yang terdapat di dalam bakso daging. penelitian dilakukan dengan mengambil sampel bakso yang dijual di kecamatan syiah kuala kota banda aceh. dari hasil analisis kadar formalin pada 12 sampel bakso pada kecamatan syiahkuala kota banda aceh. hasil penelitian menunjukkan 11 sampel bakso tidak mengandung formalin kecuali pada sampel 3 yang mengandung formalin 0,10 mg/l. bagi masyarakat agar dapat lebih memperhatikan jenis makanan sebelum di konsumsi, agar terhindar dari campuran bahan kimia saat proses produksi yang

Baca Juga : IDENTIFIKASI BAKSO BERFORMALIN PADA WARUNG MIE BAKSO KECAMATAN SYIAH KUALA KOTA BANDA ACEH (Fariz Masyhuri, 2015) ,

Baca Juga : PEMERIKSAAN KANDUNGAN BORAKS PADA BAKSO DAGING SAPI DI KABUPATEN BIREUEN (RAHMA YANTI, 2014) ,

kukan oleh produsen. kunci : bakso, formalin, kecamatan syiah kuala kota banda

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

DETEKSI CEMARAN BORAKS, FORMALIN, ANALISIS PROKSIMAT SERTA PERSEPSI PEMBELI DAN PEDAGANG BAKSO YANG BERADA DI KOTA LHOKSEUMAWE (Juni Mirzal, 2016) ,

PEMERIKSAAN CEMARAN FORMALIN DAN MIKROBA PADA BAKSO YANG DIJUAL DI BEBERAPA TEMPAT DI KOTA LANGSA (NURSYAFRIANI GUSNA N, 2018) ,

PEMERIKSAAN KONTAMINASI BORAKS PADA BAKSO DAGING SAPI DI KABUPATEN PIDIE JAYA (RIZAL FUADI, 2015) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi