MURSAL. MINAT SISWA SMA NEGERI 5 KOTA LHOKSEUMAWE TERHADAP PERMAINAN SEPAK BOLA. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2014

Abstrak

Penelitian yang berjudul “minat siswa sma negeri 5 kota lhokseumawe terhadap permainan sepak bola” ini mengangkat masalah bagaimanakah tingkat minat siswa sma negeri 5 kota lhokseumawe terhadap permainan sepak bola. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat minat siswa sma negeri 5 kota lhokseumawe terhadap permainan sepak bola. penelitian ini termasuk jenis penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa putra kelas xi sma negeri 5 kota lhokseumawe yang yang berjumlah 108 orang siswa. mengingat jumlah populasi yang terlalu besar, maka dalam penelitian ini yang dijadikan sampel sebanyak 30% dari jumlah populasi (33 orang siswa) dengan cara random sampling. teknik pengumpulan data menggunakan angket dengan skala likert. pengolahan data dianalisis menggunakan kategori jenjang dengan menghitung rata-rata dan persentase. hasil

Baca Juga : MOTIVASI SISWA MTSN PEUNTEUT KOTA LHOKSEUMAWE TERHADAP PERMAINAN SEPAK BOLA (Azhar, 2014) ,

Baca Juga : MINAT SISWA SMP NEGERI 2 SIMPANG PEUT KECAMATAN KUALARNKABUPATEN NAGAN RAYA TERHADAP PERMAINANRNSEPAK BOLA TAHUN 2012 (Salihin, 2015) ,

analisis data dapat disimpulkan bahwa minat siswa sma negeri 5 kota lhokseumawe terhadap permainan sepak bola dengan rata-rata sebesar 106,52 berada pada kategori tinggi dengan rincian sebagai berikut; (1) sebanyak 1 responden berada pada kategori rendah dengan tingkat persentase 3,03%, (2) sebanyak 8 responden berada pada kategori sedang dengan tingkat persentase 24,24%, dan (3) sebanyak 24 responden berada pada kategori tinggi dengan tingkat persentase

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PENERAPAN PENDIDIKAN KARAKTER DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA PADA DIRI SISWA DI SD NEGERI 1 MERDUATI BANDA ACEH (INDAH WAHYUNI, 2017) ,

EVALUASI TINGKAT KETERAMPILAN BERMAIN SEPAKBOLA PEMAIN KLUB PUJA FC UJONG PACU LHOKSEUMAWE (Mardani, 2014) ,

HUBUNGAN KELINCAHAN DENGAN KEMAMPUAN MENGGIRING BOLA SISWA SMP NEGERI 1 LABUHAN HAJI (Umar, 2014) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi