Srinadia Wardani. ANALISIS PENGEMBANGAN USAHA PUPUK MAGNESIUM PADA CV. BAHAGIA JAYA DI DESA SIBREH KECAMATAN SUKA MAKMUR KABUPATEN ACEH BESAR. Banda Aceh : Fakultas Pertanian Universitas Syiah Kuala, 2020

Abstrak

Sri nadia wardani , "analisis pengembangan usaha pupuk magnesium pada cv. bahagia jaya di desa sibreh kecamatan suka makmur kabupaten aceh besar". dibawah bimbingan ibu agustina arida, sp. m.si sebagai pembimbing pertarna dan ibu zakiah, sp. m.si sebagai pembimbing kedua. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi yang digunakan oleh cy. bahagia jaya dajam mengembangkan produk yang dihasilkannya dengan menggunakan analisis swot (strength, weakness, opportunity dan threat). pengumpulan data dilakukan melalui wawancara dengan pemilik/pengelola usaha dan dokumentasi terhadap hal-hal yang berkaitan dengan kekuatan, kelemahan, peluang dan tantaogan usaha tersebut. selanjutnya data dianalisis secara dcskriptif dengan menggunakan analisis swot. hasil penelitian menunjukkan bahwa cv bahagia jaya memiliki beberapa kekuatan meliputi: (a) pengalaman berusaha sudah relatif lama, (b) tersedianya

Baca Juga : ANALISIS DISTRIBUSI DAN EFISIENSI PEMASARAN PUPUK MAGNESIUM KIESERIETE DI KECAMATAN INDRAPURI KABUPATEN ACEH BESAR (NITA FITRIAWATI, 2019) ,

Baca Juga : PENGUASAAN KOSAKATA BAHASA INDONESIA PADA SISWA KELAS IV DI SEKOLAH DASAR NEGERI GUGUS SIBREH KECAMATAN SUKA MAKMUR KABUPATEN ACEH BESAR (NURAINI, 2019) ,

naga kerja yang mencukupi, (c) ketersediaan modal yang mencukupi, (d) kepemilikan nama yang sudah dikenal, (e) kegiatan produksi sudah mencapai skala ekonomis, (f) kepemilikan teknologi sendiri, dan (g) harga yang lebih murah (bahan mentah atau proses). selain memiliki kekuatan, cv bahagia jaya juga memiliki kelemahan seperti (a) kurangnya teknologi dalam meningkatkan kualitas hasil produksi, (b) kurangnya pengaturan strategi, (c) pengeluaran yang kurang dalam pemasaran dan promosi, (d) sempitnya garis produk, (e)terbatasnya distribusi, (f) problem proses operasi internal, (g) imej pasar yang lemah dan (h) lemahnya kerjasama dengan perusahaan lain terutama perusahaan jasa transportasi. cv bahagia jaya memiliki peluang dalam mengembangkan usahanya. peluang dimaksud meliputi (a) ketersediaan bahan baku mencukupi, (b) daerah pemasaran cukup luas, (c) mulai muncul kesadaran masyarakat untuk menggunakan pupuk magnesium, (d) permintaan pasar domestik, (e) permintaan pasar luar negeri, dan (f) pertumbuhan pasar yang terus meningkat. selain memiliki peluang, dalam menjalankan kegiatan operasionalnya cv bahagia jaya juga dihadapkan pada ancaman atau tantangan. tantangan dimaksud berupa (a) adanya perusahaan lain selain cv bahagia jaya yang juga memproduksi pupuk magnesium, (b) adanya kebijakan pemerintah memberikan subsidi pupuk bagi petani, sehingga para petani sebagai calon konsumen cv bahagia jaya dapat meminimalkan pembelian pupuk tersebut, dan e) munculnya perusahaan - perusahaan sejenis yang menghasilkan produk subsitusi bagi produk yang dihasilkan oleh cv bahagia

Tulisan yang relevan

KAJIAN STATUS PENGUASAAN LAHAN TERHADAP PENDAPATAN USAHATANI PADI DI KECAMATAN SUKA MAKMUR KABUPATEN ACEH BESAR (Khairaty Caesera, 2020) ,

JENIS-JENIS TUMBUHAN OBAT YANG DIGUNAKAN PASCA PERSALINAN DAN KEGUNAANNYA DI KECAMATAN SUKA MAKMUR KABUPATEN ACEH BESAR (Feriyani, 2013) ,

PEMBUATAN PUPUK SLOW RELEASE MENGANDUNG ION MAGNESIUM MENGGUNAKAN MATRIKS ABU SEKAM PADI DENGAN PEREKAT GETAH KARET (HAVEA BRASILIENSIS) (Rosi Hasriyanti, 2018) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi