Surya Dharma. DAMPAK USAHA EKSPLOITASI BAHAN GALIAN C TERHADAP LUAS LAHAN PETANI SEKITAR DAS KRUENG ACEH DI KECAMATAN INDRAPURI KABUPATEN ACEH BESAR. Banda Aceh : Fakultas Pertanian Universitas Syiah Kuala, 2020

Abstrak

Surya dharma, dengan judul skripsi "dampak usaha eksploitasi bahan galian c terhadap luas lahan petani sekitar das krueng aceh di kecamatan indrapuri kabupaten aceh besar", dengan pembimbing utama bapak ir. mulizar ms, sh, m.si. dan pembimbing kedua bapak ir. m. nassir hawy, m.s. permasalahan dalam penelitian ini adalah apakah usaha eksploitasi bahan galian c mempunyai dampak terhadap luas lahan para petani sekitar das krueng aceh di desa reukih dayah. penelitian ini dilakukan pada petani pemilik lahan yang berada tepat di pinggir sungai krueng aceh, tepatnya di desa reukih dayah kecamatan indrapuri kabupaten aceh besar.penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan menganalisis dampak usaha eksploitasi bahan galian c terhadap luas lahan yang diusahakan petani yang mempunyai lahan di sekitar das krueng aceh di desa reukih dayah. penelitian ini pada dasarnya menggunakan metode studi kasus melalui pendekatan

Baca Juga : ANALISIS SIFAT KIMIA TANAH SAWAH YANG MENGGUNAKAN PUPUK ORGANIK DAN PUPUK ANORGANIK DI DESA KRUENG LAMKAREUNG KECAMATAN INDRAPURI KABUPATEN ACEH BESAR (Azhari, 2018) ,

Baca Juga : IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PEMERINTAH KABUPATEN ACEH BESAR DALAM EKSPLOITASI PERTAMBANGAN DI KECAMATAN INDRAPURI (Zulfitra, 2017) ,

. selain itu, penelitian ini juga menggunakan bantuan kuisioner sehingga membantu pencarian data untuk lebih terarah pada tujuan penelitian. usaha eksploitasi bahan galian c di lokasi penelitian mempunyai dampak terhadap luas lahan, hal ini dapat dilihat berdasarkan hasil penelitian yang menunjukkan adanya dampak negatif terhadap luas lahan, dimana selama proses penambangan yang dilakukan pada awal-awal tsunami banyak. petani yang mengaku lahan mereka lebih sering mengalami kejadian musibah erosi dan longsor, namun sejak keluarnya surat keputusan gubemur nad tentang pembentukan tim pengawasan dan penertiban penambangan bahan galian c pada das krueng aceh no.540/ 267/ 2007, dampak negatif tersebut kian berkurang dan mengarah pada dampak yang lebih positif, hal ini bermula pada saat penambangan tidak lagi dilak:ukan di dasar sungai melainkan pada permukaan lahan petani yang kondisinya telah jauh dari sungai yang sekaligus menjadi sumber air bagi perakaran tanaman. di mana mekanisme penambangan ini telah mengembalikan bentuk struktur tanah pada kondisi awal seperti saat sebelum adanya penambangan yang menggunakan tenaga mesin backhoe.oleh karena itu diharapkan di masa yang akan datang, dan juga untuk mencegah sering dan cepatnya musibah erosi dan longsor kiranya petani dapat bekerjasama dengan pihak penambang untuk melakukan pengerukan lapisan tanah sehingga kedudukannya bisa kembali agak sejajar dengan permukaan sungai. pengusaha tambang pun diharapkan agar dapat melaksanakan perjanjiannya dengan petani secara utuh baik dan benar, sehingga tidak ada pihak yang merasa dirugikan. bagi pemda khususnya pemda kabupaten aceh besar agar bersedia membangun tanggul pencegah erosi dan longsor di sepanjang lahan milik petani di lokasi

Tulisan yang relevan

ANALISIS PENDAPATAN PETANI SETELAH MELAKUKAN KONVERSI LAHAN SAWAH MENJADI KEBUN KELAPA SAWIT DAN DAMPAK SOSIAL EKONOMI TERHADAP MASYARAKAT DI KECAMATAN TANAH LUAS KABUPATEN ACEH UTARA (MUHAMMAD AZNANI, 2016) ,

SISTEM PEMASARAN RAMBUTAN DI KECAMATAN INDRAPURI KABUPATEN ACEH BESAR (Dedi Irwansyah, 2020) ,

KONVERSI LAHAN SAWAH DAN DAMPAKNYA TERHADAP PRODUKSI PADI DAN POLA KERJA PELAKU KONVERSI DI KECAMATAN KRUENG BARONA JAYA KABUPATEN ACEH BESAR (cut ardelina miranda, 2014) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi