WIEN KUMAHARA. GAMBARAN HISTOPATOLOGI INSANG IKAN BANDENG (CHANOS CHANOS) YANG TERPAPAR PARASIT TRICHODINA SP. Banda Aceh : Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Syiah Kuala, 2020

Abstrak

Insang merupakan organ yang paling rentan terserang parasit. salah satu parasit yang ditemukan pada ikan bandeng adalah trichodina sp. tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui gambaran histopatologi pada insang ikan bandeng (chanos chanos) yang terpapar parasit trichodina sp. sampel yang digunakan yaitu 5 ekor ikan bandeng. untuk mengidentifikasi spesies parasit trichodina sp pada insang dengan menggunakan metode natif. pembuatan preparat histopatologi insang ikan bandeng yang terpapar spesies parasit trichodina sp yaitu dengan melakukan pewarnaan hematoksilin-eosin (he). hasil penelitian ini dianalisis secara deskriptif dan disajikan dalam bentuk tabel serta gambaran histopatologi. dari hasil identifikasi menunjukkan bahwa 5 ekor ikan bandeng positif terpapar spesies parasit trichodina sp. hasil pemeriksaan histopatologi ditemukan hiperplasia pada lapisan lamela sekunder, fusi lamela sekunder, edema, curling, talangiektasis dan atropi. sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat

Baca Juga : GAMBARAN HISTOPATOLOGI INSANG IKAN LELE DUMBO (CLARIAS GARIEPINUS) YANG TERPAPAR EKTOPARASIT TRICHODINA SP. (CLARIAS GARIEPINUS) YANG TERPAPAR EKTOPARASIT TRICHODINA SP. (ULIL ABSAR RUSYDI, 2020) ,

Baca Juga : PENGARUH EKSTRAK DAUN SALAM (SYZYGIUM POLYANTHUM) TERHADAP DAYA TETAS TELUR IKAN BANDENG (CHANOS CHANOS) (Musaddaq, 2015) ,

bahan pada insang ikan bandeng yang terpapar parasit trchodina sp secara histopatologi. kata kunci : histopatologi, insang, ikan bandeng, trichodina

Tulisan yang relevan

GAMBARAN HISTOPATOLOGI INSANG IKAN NILA (OREOCHROMIS NILOTICUS) YANG TERPAPAR EKTOPARASIT GYRODACTYLUS SP (MAHDINA SIMAH BENGI, 2020) ,

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL ULVA LACTUCA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN KELANGSUNGAN HIDUP IKAN BANDENG (CHANOS CHANOS) (HALIMAH ADI NINGSIH, 2019) ,

UJI SELEKTIVITAS PISISSIDA EKSTRAK METANOL DAUN KEMANGI (OCIMUM BASILICUM) TERHADAP MORTALITAS IKAN MUJAIR (OREOCHROMIS MOSSAMBICUS) DAN IKAN BANDENG (CHANOS CHANOS) (IKHLASUL AMAL, 2015) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi