Dedi Hardi. PENGARUH PERENCANAAN PENGANGGARAN, KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA, DAN POLITIK ANGGARAN TERHADAP SINKRONISASI DOKUMEN PERENCANAAN DAN DOKUMEN PENGANGGARAN PADA SKPK DI KABUPATEN ACEH SINGKIL. Banda Aceh : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Syiah Kuala, 2020

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh perencanaan penganggaran, kapasitas sumber daya manusia dan politik anggaran terhadap sinkronisasi dokumen perencanaan dan dokumen penganggaran di lingkungan pemerintah kabupaten aceh singkil. populasi pada penelitian ini adalah seluruh skpk yang ada di kabupaten aceh singkil sejumlah 46 skpk. jenis data yang digunakan adalah data primer. teknik pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner. metode analisis data yang digunakan adalah regresi linear berganda dengan menggunakan program spss versi 23.0. hasil penelitian menunjukkan bahwa perencanaan penganggaran, kapasitas sumber daya manusia dan politik anggaran berpengaruh terhadap sinkronisasi dokumen perencanaan dan dokumen penganggaran di skpk kabupaten aceh singkil, baik secara simultan maupun secara parsial.

Baca Juga : PENGARUH SINKRONISASI PERENCANAAN DAN PENGANGGARAN, PARTISIPASI ANGGARAN, DAN KEJELASAN SASARAN ANGGARAN TERHADAP KINERJA SKPD PADA PEMERINTAH KABUPATEN ACEH UTARA (NOVA IDEA MATONDANG, 2015) ,

Baca Juga : PENGARUH PENGANGGARAN PARTISIPATIF, GAYA KEPEMIMPINAN DAN PERILAKU PENYUSUN ANGGARAN TERHADAP SLACK ANGGARAN (STUDI PADA SKPK PEMERINTAH ACEH SELATAN) ( Ilham Sahputra, 2017) ,



Tulisan yang relevan

PENGARUH PERENCANAAN ANGGARAN DAN POLITIK PENGANGGARANTERHADAP PERUBAHAN ANGGARAN SERTA DAMPAKNYA TERHADAP SERAPAN ANGGARAN BELANJA PADASKPKPEMERINTAH KOTA SABANG (Mulia Zakiati, 2016) ,

ANALISIS PENGANGGARAN BENCANA (STUDI KASUS DI KABUPATEN ACEH SELATAN) (Mirjas, 2020) ,

IMPLEMENTASI MANAJEMEN PENGANGGARAN OLEH DEWAN PERWAKILAN RAKYAT ACEH PROVINSI ACEH (Jemarin, 2015) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi