Teuku Irvandi. CONTENT ANALYSIS OPINI PADA HARIAN SERAMBI INDONESIA BULAN JANUARI 2012. Banda Aceh : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Syiah Kuala, 2020

Abstrak

Penelitian ini berjudul "content analysis opini pada harian serambi indonesia bulan januari 2012". kolom opini adalah tempat atau ruangan yang disediakan oleh iembaga penerbitan surat kabar, sebagai tempat menampung aspirasi masyarakat dalam mengeluarkan pendapatnya tentang berbagai hal terhadap pihak lain. pada harian serambi indonesia juga terdapat kolom opini sebagai ruang khusus bagi pembaca untuk menampung aspirasi dalam mengeluarkan pendapat. oleh karena itu penelitian ini menganalisis opini pada harian serambi indonesia. tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui isi yang dimuat dalam opini pada harian serambi indonesia yang fokus pada judul opini apa yang paling sering muncul dan arab pesan opini yang diangkat secara umum selama bulan januari 2012. landasan teori yang digunakan dalam penelitian ini meliputi pengertian komunikasi dan fungsinya, pengertian dan karakteristik komunikasi massa, pers sebagai komunikasi massa, empat teori pers, media

Baca Juga : EUFEMISME DALAM SERAMBI INDONESIA EDISI BULAN JANUARI SAMPAI JUNI 2016 (Yulia Damayanti, 2018) ,

Baca Juga : SISTEM PEMBERITAAN OPINI MEDIA SERAMBI INDONESIA (Rismunaldi, 2020) ,

ngunan, rubrik dalam media cetak, opini dalam surat kabar, content analysis(analisis isi). metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif berdasarkan analisis tentang judul dan arah opini harian serambi indonesia selama bulan januari 2012. populasi dalam penelitian ini adalah seluruh opini pada harian serambi indonesia selama bulan januari dan tek:nik penarikan sampel yang digunakan adalah total sampling atau seluruh populasi menjadi anggota yang akan dianalisis sebagai sampel. teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan tabel frekuensi. hasil dalam penelitian ini menunjukkan secara keseluruhan selama bulan januari 2012, judul opini yang paling banyak muncul adalah judul opini tentang politik dan pemerintahan sebanyak 19 opini atau 41,3% yang memperlihatkan masyarakat pada bulan januari 2012 banyak membicarakan masalah tersebut, sehingga masyarakat memanfaatkan kolom opini pada harian serambi indonesia untuk menyampaikan aspirasi mereka dalam bentuk opini arah pesan opini secara keseluruhan selama bulan januari menunjukkan arah pesan yang netral dan tidak mendukung secara berimbang terhadap permasalahan yang diangkat yang masing-masing muncul sebanyak 22 opini atau 47,8% kata kunci : content analysis, judul dan arah opini, harian

Tulisan yang relevan

PROSES GATEKEEPING PEMBERITAAN LGBT PADA HARIAN SERAMBI INDONESIA (QURRATA AYUNI, 2019) ,

PERSEPSI MAHASISWA UNIVERSITAS SYIAH KUALA TERHADAP KOLOM OPINI DI HARIAN SERAMBI INDONESIA (RINI FITRIANI, 2016) ,

ANALISIS TEMA DAN AMANAT CERITA PENDEK DALAM HARIAN SERAMBI INDONESIA TAHUN 2015 (Rinadara Andita Damayanti, 2017) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi