Ainal Fitri. OPINI MASYARAKAT TERHADAP PROGRAM ACARA "AKAI BANG RUSLT DI ACEH TV (STUDI TERHADAP MASYARAKAT KECAMATAN SYIAH KUALA, BANDA ACEH). Banda Aceh : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Syiah Kuala, 2020

Abstrak

Penelitian ini berjudul opini masyarakat terhadap program acara "akai bang ruslr' di aceh tv. studi ini dilakukan terhadap masyarakat kecamatan syiah kuala banda aceh. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pendapat masyarakat mengenai program acara akai bang rusli di aceh tv. metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data yaitu wawancara mendalam terhadap lima betas informan yang telah dipilih mewakili masyarakat kecamatan syiah kuala, banda aceh. adapun kriteria informan: pertama, merupakan masyarakat yang tinggal di kawasan kecama tan syiah kuala, banda aceh, tepatnya berada di lima gampong yang telah dipilih secara acak. kedua, informan yang dipilih pernah menonton acara akai bang rusli minimal tiga kali menonton. ketiga, informan yang telah dipilih marnpu berbahasa aceh, minimal mengerti babasa aceh, karena acara akai bang rusli menggunak