Rizki Muhammad Iqbal. PENGARUH DANA DESA TERHADAP PEMBERDAYAAN EKONOMI PERTANIAN PASCA GEMPABUMI DI KECAMATAN MEURAH DUA KABUPATEN PIDIE JAYA. Banda Aceh : Fakultas Pertanian Universitas Syiah Kuala, 2020

Abstrak

Peran dana desa dalam mensejahterakan masyarakat belum maksimal terutama pada sektor pembangunan pertanian. selama ini pemanfaatan dana desa masih berfokus pada pembangunan infrastruktur, peningkatan sdm dan pemberdayaan perangkat desa. tujuan penelitian ini untuk mengetahui tingkat ketergantungan desa terhadap dana desa terkait program pemberdayaan ekonomi pertanian masyarakat dan untuk mengetahui faktor apa saja yang mempengaruhi pemberdayaan ekonomi pertanian dalam percepatan pemulihan pasca gempa 2016 di kecamatan meurah dua kabupaten pidie jaya. penelitian ini menggunakan metode kualitatif dan kuantitatif yaitu dengan pendekatan regresi panel data dan diff-in-diff. hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa tingkat ketergantungan desa terhadap dana desa dalam pembangunan desa sangat besar. proporsi dana desa dalam apbdes (sisi pendapatan) rata-rata mencapai 77 -78%, dan sisanya berasal dari alokasi dana desa. pemanafaatan dana desa untuk program pemberdayaan ekonomi pertanian

Baca Juga : PERKEMBANGAN SOSIAL EKONOMI PENGRAJIN ANYAMAN TIKAR SEUKEE DESA LUENG BIMBA KECAMATAN MEURAH DUA KABUPATEN PIDIE JAYA 1990-2012 (Abdul Karim, 2017) ,

Baca Juga : ANALISIS KELAYAKAN USAHA TERNAK SAPI POTONG DI KECAMATAN MEURAH DUA, KABUPATEN PIDIE JAYA (MUHAMMAD IRFAN, 2017) ,

kat di kecamatan meurah dua bersifat fluktuatif dan relatif kecil realisasi belanjanya, yaitu berkisar antara 18-23% pertahun. hal tersebut membuktikan bahwa program pemberdayaan ekonomi pertanian masyarakat sebagai strategi pemulihan pasca gempabumi pidie jaya 2016 belum menjadi perioritas di kecamatan meurah dua. badan usaha milik desa dalam dana desa (bumdes-dd), alokasi dana desa (add) dan populasi (pop) berpengaruh nyata dan positif terhadap pemberdayaan ekonomi pertanian, sedangkan dana desa (dd) tidak berpengaruh nyata terhadap pemberdayaan ekonomi pertanian masyarakat. hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa tidak ada intervensi kebijakan anggaran yang bertujuan untuk percepatan pemulihan desa-desa yang terdampak gempa. tidak ditemukan adanya perbedaan alokasi anggaran untuk pemberdayaan ekonomi pertanian, dana desa dan alokasi bumdes pada desa yang terdampak gempa (treated) dengan desa yang tidak terdampak gempa (control). kata kunci : dana desa, pemberdayaan ekonomi pertanian, bumdes,

Tulisan yang relevan

PEMERIKSAAN KONTAMINASI BORAKS PADA BAKSO DAGING SAPI DI KABUPATEN PIDIE JAYA (RIZAL FUADI, 2015) ,

TANGGAPAN DAN SIKAP IBU RUMAH TANGGA DALAM PEMBINAAN KESEHATAN ANAK BALITA DI GAMPONG KULAM KECAMATAN MEURAH DUARN KABUPATEN PIDIE JAYA (rahmayani, 2014) ,

ANALISIS KETIMPANGAN PEMBANGUNAN ANTARA KABUPATEN PIDIE DAN KABUPATEN PIDIE JAYA PASCA PEMEKARAN PADA TAHUN 2007 (RIZKI RAMADHAN, 2016) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi