Linda Santri. ANALISIS KOMODITAS UNGGULAN PERKEBUNAN DI KABUPATEN ACEH SELATAN. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2014

Abstrak

Komoditas unggulan perkebunan merupakan komoditas perkebunan yang memiliki permintaan pasar yang tinggi dan memiliki kemampuan penyediaan dalam jumlah banyak. komoditas unggulan di kabupaten aceh selatan mencerminkan bahwa daerah tersebut memiliki sumberdaya pertanian dan potensi ekonomi yang bisa dikembangkan lebih lanjut. penentuan komoditas unggulan sangat dibutuhkan untuk menghadapi persaingan dan menjadi langkah menuju pembangunan pertanian. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apa saja komoditas unggulan pada subsektor perkebunan di kabupaten aceh selatan dan bagaimana laju pertumbuhan rata-rata produksi dari komoditas unggulan tersebut di kabupaten aceh selatan. komoditas unggulan ditentukan berdasarkan pendekatan location quotient (lq), dengan menggunakan luas tanam dan produksi komoditas perkebunan di kabupaten aceh selatan dan provinsi aceh selama 8 (delapan) tahun dengan 16 jenis komoditas perkebunan. hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat 5 komoditas

Baca Juga : ANALISIS PENETAPAN KOMODITAS UNGGULAN BERDASARKAN ZONA AGROEKOLOGI DI KABUPATEN ACEH JAYA (SUPRIADI, 2015) ,

Baca Juga : ANALISIS KOMODITAS UNGGULAN TANAMAN PANGAN DI KABUPATEN ACEH TIMUR (SYAMSUL ANWAR, 2019) ,

n yang unggul dengan nilai lq>1 atau memiliki keunggulan komparatif yaitu secara berturut-turut berdasarkan ranking antara lain komoditas pala, kapuk, kayu manis, nilam dan kelapa. laju pertumbuhan rata-rata produksi dari kelima komoditas unggulan tersebut bervariasi. komoditas pala dan kapuk memiliki laju pertumbuhan rata-rata produksi diatas laju pertumbuhan rata-rata produksi pala dan kapuk di tingkat provinsi aceh, sedangkan untuk komoditas kayu manis, nilam dan kelapa memiliki laju pertumbuhan rata-rata dibawah laju pertumbuhan rata-rata produksi kayu manis, nilam dan kelapa di tingkat provinsi aceh. kata kunci: analisis location quotient (lq), komoditas unggulan,

Tulisan yang relevan

ANALISIS SEKTOR UNGGULAN DAN PENGARUHNYA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI KABUPATEN NAGAN RAYA PROVINSI ACEH (T Syarifuddin, 2018) ,

ANALISIS PENENTUAN KOMODITAS UNGGULAN SUB SEKTOR HORTIKULTURA DI KABUPATEN ACEH BARAT (Risha Muliana, 2018) ,

ANALISIS SEKTOR PERTANIAN DAN KOMODITI UNGGULAN KABUPATEN ACEH TENGAH DALAM PEREKONOMIAN ACEH (Muslimah, 2020) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi